Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Desa Duda dampingi Danramil tinjau progres pembangunan Dapur Sehat Makan Bergizi Gratis.

Babinsa Desa Duda dampingi Danramil tinjau progres pembangunan Dapur Sehat Makan Bergizi Gratis.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Danramil 1623-06/Selat Kapten Inf. Marjuli meninjau langsung proses pengerjaan bangunan Dapur Sehat Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dikelola oleh Yayasan Sinar Intan Pertiwi, di Desa Duda Kec.Selat Kab.Karangasem, pada Selasa (19/08/25).

Adapun pengerjaan yang sedang dilaksanakan saat ini yaitu pemasangan plafon, pemasangan tehel lantai, pengerjaan sekat untuk kamar operasional dapur sehat, pengerjaan kamar mandi, pengecetan tembok, pemasangan pipa saluran air serta pemasangan instalasi listrik.

Danramil 1623-06/Selat Kapten Inf. Marjuli saat dikonfirmasi mengatakan “kami bersama Babinsa Duda meninjau langsung proses pengerjaan serta progres pembangunan Dapur Sehat Makan Bergizi Gratis Desa Duda” ungkap Danramil.

Proses pengerjaan bangunan berjalan dengan lancar dan progresnya sudah sekitar 55 %, harapan kami sesuai target rencana waktu pengerjaan selesai pada bulan September 2025, pungkasnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Perusahaan, Dandim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Laga Persahabatan Basket

    Sinergi TNI dan Perusahaan, Dandim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Laga Persahabatan Basket

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 96
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat, Letkol Inf Andri Karsa, S.Sos., M.Han., turut ambil bagian dalam pertandingan persahabatan bola basket yang digelar di Lapangan Basket Sport Hall Town Site PT. AMMAN, Desa Sekongkang Atas, Kecamatan Sekongkang, Selasa (19/08/2025). Pukul 19,30 Wita. Pertandingan persahabatan ini diikuti empat tim, yaitu Academy AMMAN, SMA Taliwang binaan […]

  • Babinsa Tohpati Hadiri  Sosialisasi Penanganan Bencana

    Babinsa Tohpati Hadiri Sosialisasi Penanganan Bencana

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Klungkung,- Badan Penanggulangan Bencana Daerah ( BPBD ) kabupaten Klungkung menggelar sosialisasi tentang penanganan bencana alam di Desa Tohpati, Kecamatan Banjarangkan, kabupaten Klungkung pada Kamis ( 17/07/25 ). Sosialisasi ini dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Desa Tohpati, yang dihadiri langsung Kalak BPBD Klungkung Putu Widiada bersama anggota, Pemdes dan berbagai komponen di wilayah yang didampingi […]

  • Hujan Deras Sebabkan Banjir di Desa Bidoa, Babinsa Koramil 1625-03 Bantu Atasi Kendaraan Terjebak

    Hujan Deras Sebabkan Banjir di Desa Bidoa, Babinsa Koramil 1625-03 Bantu Atasi Kendaraan Terjebak

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Nagekeo— Curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah Kecamatan Nangaroro, Kabupaten Nagekeo, sejak Senin (8/9) mengakibatkan banjir besar yang melanda Desa Bidoa, termasuk menutup sebagian jalan lintas Ende–Bajawa. Dalam situasi darurat ini, Babinsa Koramil 1625-03/Boawae Pratu Deni Radho bergerak cepat membantu masyarakat dan pengendara yang terjebak di tengah arus banjir. Turun langsung ke lokasi, Pratu Deni […]

  • Kodim 1616/Gianyar Perkuat Pengamanan Terpadu NATARU 2025–2026 di Sejumlah Titik Strategis

    Kodim 1616/Gianyar Perkuat Pengamanan Terpadu NATARU 2025–2026 di Sejumlah Titik Strategis

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Gianyar – Minggu (21/12/2025) Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat selama Perayaan Natal 2025 serta menyambut Tahun Baru 2026 (NATARU), Kodim 1616/Gianyar menunjukkan komitmen dan peran aktifnya dengan melaksanakan pengamanan terpadu di sejumlah titik strategis wilayah Kabupaten Gianyar. Pengamanan tersebut merupakan bagian dari Operasi Lilin Agung 2025, yang digelar secara terkoordinasi dan […]

  • Babinsa Pangyangan Dampingi Evaluasi Program Ketahanan Pangan, Panen Jagung Capai 39 Ton

    Babinsa Pangyangan Dampingi Evaluasi Program Ketahanan Pangan, Panen Jagung Capai 39 Ton

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Jembrana, 14 November 2025 – Komitmen TNI Angkatan Darat dalam mendukung program pemerintah, khususnya di sektor Ketahanan Pangan, terus diwujudkan oleh jajaran Babinsa (Bintara Pembina Desa). Pada hari Jumat, 14 November 2025, Babinsa Desa Pangyangan, Serka Nengah Sudiarta, menghadiri dan mendampingi Rapat Evaluasi dan Pertanggung Jawaban Laporan Program Ketahanan Pangan yang diselenggarakan oleh BUMDES Dwi […]

  • Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Tebar Berkah di Perbatasan Lewat Pembagian Sembako

    Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Tebar Berkah di Perbatasan Lewat Pembagian Sembako

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Belu, – Dalam rangka menumbuhkan kepedulian sosial terhadap sesama, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan Jumat Berkah dengan membagikan paket sembako kepada masyarakat yang membutuhkan di wilayah perbatasan Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini menjadi salah satu bentuk nyata pengabdian prajurit TNI kepada rakyat di perbatasan. Aksi sosial yang dilaksanakan […]

expand_less