Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Bangun Kepercayaan Warga, Babinsa Laksanakan Komsos di Desa Watukamba

Bangun Kepercayaan Warga, Babinsa Laksanakan Komsos di Desa Watukamba

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Ende — Kehadiran Tentara Nasional Indonesia (TNI) di tengah masyarakat kembali terlihat nyata melalui kegiatan yang dilakukan oleh Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1602-04/Maurole di Desa Watukamba, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Selasa pagi (19/8/2025).

Babinsa atas nama Praka Ramdani G. Utomo melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) yang bertujuan menciptakan suasana aman, tertib, dan kondusif di wilayah binaan.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyapa warga secara langsung, berdialog mengenai kondisi keamanan desa, serta menyampaikan pesan-pesan kebangsaan dan pentingnya menjaga persatuan antarwarga.

“Kehadiran kami bukan hanya dalam tugas keamanan, tetapi juga untuk mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat. Kami ingin warga merasa nyaman dan tahu bahwa TNI selalu hadir dan peduli,” ujar Praka Ramdani di sela-sela kegiatan.

Masyarakat Desa Watukamba menyambut hangat kegiatan tersebut. Warga merasa senang dan terlindungi dengan hadirnya Babinsa yang secara rutin datang dan berinteraksi dengan mereka.

Kegiatan berlangsung dari pukul 08.00 WITA hingga selesai, dengan suasana yang tertib dan aman. Hal ini sejalan dengan peran satuan komando kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD dalam membina wilayah serta menjaga stabilitas dan ketahanan nasional dari tingkat desa.

Antusiasme warga dalam menyambut Babinsa menjadi bukti bahwa sinergi antara TNI dan masyarakat terus tumbuh dan semakin kuat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sambut HUT RI ke-80, Pos Nananoe Turut Serta Dalam Rapat Pembentukan Panitia di Kecamatan Nanaet Duabesi

    Sambut HUT RI ke-80, Pos Nananoe Turut Serta Dalam Rapat Pembentukan Panitia di Kecamatan Nanaet Duabesi

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Belu – Pos Nananoe hadiri Rapat Persiapan Pembentukan Panitia HUT RI ke-80 di ruang rapat Kantor Kecamatan Nanaet Duabesi, Kabupaten Belu. Sabtu (26/07/2025). Rapat persiapan menjelang HUT RI ke-80 ini dihadiri oleh beragam perangkat strategis di kecamatan Nananet Duabesi, hadir dalam kegiatan tersebut yakni Camat Nanaet Duabesi beserta jajaran Forkompimcam, jajaran Kepala Desa Nanaet Duabesi, […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi Petani Siapkan Tanam Padi di Wulla

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi Petani Siapkan Tanam Padi di Wulla

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Pos Ramil Wulla Waejelu, Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu Hendrik Hati Waluandja, melaksanakan pendampingan kepada masyarakat dalam kegiatan mencabut bibit padi yang akan ditanam di lahan sawah milik Bapak Yulius Wunnu Hiwal, bertempat di Dusun Mbulung, Desa Lumbu Manggit, Kecamatan Wulla, Kabupaten Sumba Timur,Pada Jumat (26/12/2025). Sertu Hendrik Hati […]

  • Ratusan Siswa di Desa Naru Terima Paket Makan Bergizi Gratis
    NTB

    Ratusan Siswa di Desa Naru Terima Paket Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sape _ Hari Senin, 08 Desember 2025, Sertu Syarif Hidayat, Babinsa Desa Naru Koramil 1608-03/Sape, hadir dan mendampingi kegiatan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di wilayah Desa Naru, Kecamatan Sape. Kegiatan ini menargetkan 3.462 paket yang disalurkan kepada siswa dari berbagai jenjang pendidikan di Desa Naru. Pembagian Makan Bergizi Gratis dilaksanakan dalam tiga […]

  • Danramil Pelda Irwan Bersama Persit Tinjau Lahan Pertanian Koramil

    Danramil Pelda Irwan Bersama Persit Tinjau Lahan Pertanian Koramil

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 116
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXVIII Dim 1614/Dompu, Ny. Annisa Janu Hendarto, melaksanakan kunjungan kerja sekaligus peninjauan program ketahanan pangan di wilayah Koramil 1614-02/Kempo pada Kamis (21/08/2025). Dalam kesempatan tersebut, Ny. Annisa Janu Hendarto didampingi oleh Ws, Danramil 1614-02/Kempo, Pelda Irwan, bersama Ketua Persit Ranting 3 Kempo, Ny. Nurita Febrianti, […]

  • Tingkatkan Profesionalisme Prajurit, Kodim Gianyar Laksanakan Upacara Pengibaran Merah Putih

    Tingkatkan Profesionalisme Prajurit, Kodim Gianyar Laksanakan Upacara Pengibaran Merah Putih

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Makodim, Senin (21/7/2025) Dalam rangka menjaga kedisiplinan dan memperkokoh jiwa nasionalisme prajurit, Kodim 1616/Gianyar menggelar Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih yang dilaksanakan rutin setiap hari Senin. Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Makodim 1616/Gianyar dan dipimpin oleh Kasdim 1616/Gianyar, Letkol Arh Pande Made Sudarta selaku Inspektur Upacara. Adapun peserta upacara tersebut terdiri dari 1 […]

  • Babinsa Koramil 1612-08/ Macang Pacar Dorong Petani Maksimalkan Panen Lewat Pendampingan Pertanian

    Babinsa Koramil 1612-08/ Macang Pacar Dorong Petani Maksimalkan Panen Lewat Pendampingan Pertanian

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Manggarai Barat, 28 Agustus 2025 – Babinsa Koramil 1612-08/Macang Pacar, Praka Fathul Hadi, kembali turun ke lapangan mendampingi para petani di Dusun Nao, Desa Kolang, Kecamatan Kuwus Barat. Kali ini, pendampingan dilakukan dalam bentuk penyemprotan fungisida untuk mencegah serangan hama yang bisa mengganggu perkembangan tanaman padi. Di tengah aktivitas penyemprotan, Praka Fathul Hadi tak hanya […]

expand_less