Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Serda Sadam Patroli di Wilayah Binaan, Tekankan Pentingnya Ketertiban Lingkungan

Serda Sadam Patroli di Wilayah Binaan, Tekankan Pentingnya Ketertiban Lingkungan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaannya,  Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Sadam, melaksanakan kegiatan patroli di seputaran wilayah binaan pada Minggu (17/8/2025).

Kegiatan patroli ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Dengan hadir langsung di tengah masyarakat, Babinsa berharap dapat menumbuhkan kesadaran warga bahwa terciptanya kondisi aman dan kondusif merupakan tanggung jawab bersama.

Serda Sadam menegaskan, melalui sinergi antara aparat dan masyarakat, segala bentuk potensi gangguan keamanan dapat dicegah sejak dini. “Kami mengingatkan agar warga tetap waspada dan menjaga kerukunan demi menciptakan lingkungan yang tenteram dan nyaman,” ujarnya.

Patroli rutin ini menjadi wujud nyata komitmen Koramil 1628-02/Sekongkang dalam mendukung terciptanya suasana aman, tertib, dan harmonis di wilayah binaan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Gereja: Kodim 1601/Sumba Timur Kawal Jalannya Misa Sakramen Krisma di Waingapu

    Sinergi TNI dan Gereja: Kodim 1601/Sumba Timur Kawal Jalannya Misa Sakramen Krisma di Waingapu

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Anggota Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan kegiatan pengamanan perayaan Ekaristi Sakramen Krisma yang dipimpin langsung oleh Uskup Keuskupan Weetabula bersama empat imam konselebran bertempat di Paroki Sang Penebus Wara, Kelurahan Matawai, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (26/10/2025). Kegiatan pengamanan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan Kodim 1601/Sumba Timur terhadap terciptanya situasi yang aman dan […]

  • Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Kodim 1602/Ende Hadir di Tengah Warga Bheramari

    Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Kodim 1602/Ende Hadir di Tengah Warga Bheramari

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial dan memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Marianus Rugi Naga, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Dusun Zopau, Desa Bheramari, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pada pukul 10.00 WITA dan berlangsung hingga selesai dalam situasi aman, […]

  • Pembangunan Koperasi Merah Putih Dimulai di Badung, Libatkan TNI dalam Percepatan Pembangunan

    Pembangunan Koperasi Merah Putih Dimulai di Badung, Libatkan TNI dalam Percepatan Pembangunan

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Bali – Badung, Pembangunan Koperasi Merah Putih telah resmi dimulai di Kelurahan Sempidi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Proyek ini melibatkan kontraktor sipil dan personel TNI dari Kodim 1611/Badung, menandakan sinergi antara kekuatan sipil dan militer dalam pembangunan ekonomi lokal. Jum’at, (14/11/25). Kasdim 1611/Badung, Letkol Inf Kadek Muliarsa, turut hadir guna dalam memantau pengerjaan dalam kegiatan […]

  • Babinsa Desa Ternate Selatan Laksanakan Komsos, Himbau Warga Waspada Cuaca

    Babinsa Desa Ternate Selatan Laksanakan Komsos, Himbau Warga Waspada Cuaca

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Babinsa Desa Ternate Selatan, Kecamatan Alor Barat Laut, Kabupaten Alor, Koptu Abd Syukur Kasim melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Ternate Selatan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Minggu, 14 Desember 2025, pukul 09.30 WITA. Kegiatan Komsos ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam menjalin silaturahmi sekaligus memberikan pembinaan kepada warga binaan. Melalui interaksi langsung […]

  • Babinsa Batutua Dampingi Pengukuran Tanah untuk Pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Oelua

    Babinsa Batutua Dampingi Pengukuran Tanah untuk Pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Oelua

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Rabu 29 Oktober 2025 — Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Jose Timo, bersama Pasi Ter Kodim 1627/Rote Ndao dan anggota Staf Ter, melaksanakan kegiatan pengukuran lahan hibah untuk pembangunan Koperasi Merah Putih bertempat di Dusun Soti, Desa Oelua, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini dimulai pukul 12.05 WITA dan berlangsung dengan tertib serta […]

  • ‎Wilayah Pringgabaya Kondusif, Babinsa Intensifkan Patroli dan Pembinaan Warga

    ‎Wilayah Pringgabaya Kondusif, Babinsa Intensifkan Patroli dan Pembinaan Warga

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Sapit, Koramil 1615-02/Pringgabaya, Sertu Saparwadi melaksanakan patroli malam bertempat di Dusun Seimbang, Desa Pringgabaya, Kecamatan Pringgabaya, Kabupaten Lombok Timur. Rabu(22/10/2025). ‎ ‎Kegiatan patroli ini dilakukan sebagai langkah preventif untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif di lingkungan masyarakat. ‎ ‎Dalam […]

expand_less