Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Letkol Inf Andi Lulianto Pimpin Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan Palibelo

Letkol Inf Andi Lulianto Pimpin Tabur Bunga di Taman Makam Pahlawan Palibelo

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Bima _ Dandim 1608/Bima dan Ketua Persit KCK Cabang XXVII Bima melaksanakan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Palibelo, Kota Bima pada Minggu (17/8/2025). Kegiatan tersebut berlangsung khidmat sebagai wujud penghormatan kepada para pahlawan yang telah berjuang untuk kemerdekaan Republik Indonesia.

Tabur bunga ini dilaksanakan bersama Forkopimda Kabupaten Bima, di antaranya Bupati Bima beserta istri, Kapolres Bima dan istri, serta rombongan pejabat instansi pemerintah Kabupaten Bima. Kehadiran seluruh unsur Forkopimda menambah semarak dan penuh makna momen penghormatan ini.

Sebelum pelaksanaan tabur bunga, kegiatan diawali dengan upacara detik-detik proklamasi kemerdekaan Republik Indonesia yang berlangsung dengan tertib dan penuh semangat nasionalisme. Upacara ini menjadi momentum bagi seluruh elemen masyarakat untuk merenungkan perjuangan bangsa.

“Kita harus terus mengenang jasa para pahlawan dengan menjaga persatuan dan kesatuan bangsa. Sinergi dan kebersamaan antara TNI, Polri, dan pemerintah daerah harus selalu terjaga demi kemajuan dan keamanan daerah,” ujar Letkol Andi penuh semangat.

Kekompakan dan kebersamaan unsur Forkopimda Kabupaten Bima dalam kegiatan ini menandakan sinergitas antara TNI, Polri, dan Pemerintah Daerah cukup solid. Hal ini menjadi modal penting dalam menjaga stabilitas dan pembangunan di wilayah Kabupaten Bima ke depan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Bina Generasi Muda Lewat Pelatihan Baris-Berbaris

    Babinsa Bina Generasi Muda Lewat Pelatihan Baris-Berbaris

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka membentuk karakter disiplin dan menumbuhkan jiwa nasionalisme di kalangan pelajar, anggota Babinsa Koramil 1626-02/Susut memberikan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa-siswi SMAN 1 dan SMKN 1 Susut, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Rabu (23/07/25) Kegiatan ini dilaksanakan di lapangan umun Kecamatan Susut dan diikuti dengan antusias oleh seluruh siswa-siswi. Para Anggota […]

  • Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Dukung Program Makanan Bergizi Gratis di Rote Ndao

    Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Dukung Program Makanan Bergizi Gratis di Rote Ndao

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 51
    • 0Komentar

    Rote Ndao-Pada hari Jumat tanggal tiga Oktober dua ribu dua puluh lima, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Serka Silvester Berek melaksanakan pendampingan dan monitoring kegiatan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) di Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini dipusatkan di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain. Program tersebut dilaksanakan secara serentak di tujuh belas sekolah dan […]

  • Bukti Nyata Bahwa di NTT, Kalau ada keinginan Pasti Bisa, Ayo Manfaatkan Lahan Tidur untuk tanam sayuran.
    NTT

    Bukti Nyata Bahwa di NTT, Kalau ada keinginan Pasti Bisa, Ayo Manfaatkan Lahan Tidur untuk tanam sayuran.

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Joao Xavier Barreto Nunes, S.E., M.M mengajak masyarakat memanfaatkan pekarangan rumah untuk ketahanan pangan dengan tanaman sayur atau buah-buahan. “Kita harus mengelola lahan yang ada di sekitar kita, baik di lingkungan Korem 161/Wira Sakti maupun lahan pribadi, sebagai langkah nyata dalam memperkuat ketahanan pangan. Ini pasti akan memberikan hasil […]

  • Kegiatan Patroli Siskamling di Kecamatan Sape dan Lambu Berjalan Aman dan Kondusif
    NTB

    Kegiatan Patroli Siskamling di Kecamatan Sape dan Lambu Berjalan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sape, 22 November 2025 – Pada Jumat malam tanggal 21 November 2025, Serka Maskur Babinsa Melayu bersama satu anggota Koramil 1608-03/Sape menjalankan kegiatan Patroli Siskamling dalam rangka memantau situasi wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Kegiatan tersebut bertujuan mengantisipasi berbagai perkembangan situasi di wilayah tersebut. Patroli malam itu diikuti oleh sejumlah unsur yang terdiri dari […]

  • Babinsa Sekongkang Bawah Bersama Warga Gotong Royong Siapkan MTQ Kabupaten 2025

    Babinsa Sekongkang Bawah Bersama Warga Gotong Royong Siapkan MTQ Kabupaten 2025

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka menyambut pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Kabupaten Sumbawa Barat yang akan digelar pada bulan September 2025 mendatang, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Serda Syamsul Hadi bersama masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong bertempat di Sekongkang Raya, Desa Sekongkang Bawah, Kecamatan Sekongkang, pada Sabtu (30/08/2025). Gotong royong ini dilakukan untuk menyiapkan lokasi pelaksanaan MTQ […]

  • Peringati Hari Pahlawan Ke 80 Tahun 2025, Dandim Klungkung Hadiri Upacara Ziarah Dan Tabur Bunga

    Peringati Hari Pahlawan Ke 80 Tahun 2025, Dandim Klungkung Hadiri Upacara Ziarah Dan Tabur Bunga

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Diwarnai dengan peletakan karangan bunga dan tabur bunga, upacara ziarah nasional kembali digelar Pemkab Kabupaten Klungkung dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Ke 80 Tahun 2025 di Tugu Pahlawan Semaraloka, Desa Gelgel, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Senin ( 10/11/25 ). Kegiatan yang dipimpin Wakil Bupati Klungkung Tjokorda Gde Surya Putra, S.E selaku Irup turut pula dihadiri oleh […]

expand_less