Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kodim 1624/Flotim Bersama Forkopimda Sukses Gelar Upacara HUT ke-80 RI di Flores Timur

Kodim 1624/Flotim Bersama Forkopimda Sukses Gelar Upacara HUT ke-80 RI di Flores Timur

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Larantuka, – Kabupaten Flores Timur sukses menyelenggarakan Upacara Detik-detik Proklamasi dalam rangka peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia.

Upacara digelar di Lapangan Sepak Bola Lebao, Kelurahan Sarotari, Kecamatan Larantuka yang dihadiri ±2.500 warga, tokoh adat, tokoh agama, dan jajaran Forkopimda. Minggu, 17 Agustus 2025.

Upacara dilaksanakan dengan Bupati Flores Timur, Ir. Antonius Doni Dihen, sebagai Inspektur Upacara, didampingi Wakil Bupati Ignasius Boli Uran, S.Fil, Komandan Kodim 1624/Flotim Letkol Inf. M. Nasir Simanjuntak, S.Ag., M.I.P, dan Kapolres FlotimAKBP Adhitya Octorio Putra, S.I.K.

Keterlibatan TNI terlihat dalam pengawalan bendera, pengamanan lapangan, dan koordinasi pasukan pengibar, memastikan seluruh rangkaian upacara berlangsung aman, tertib, dan khidmat.

Upacara dilakukan untuk memperingati 80 tahun kemerdekaan Indonesia yang bertujuan menumbuhkan semangat nasionalisme, memperkuat persatuan, serta menegaskan komitmen TNI dan pemerintah daerah dalam mendukung pembangunan berkelanjutan di Flores Timur.

Momentum ini juga menjadi ajakan bagi seluruh masyarakat untuk menjaga kebersamaan, berpartisipasi aktif dalam pembangunan daerah, dan meneladani nilai perjuangan para pahlawan.
(Pendim 1624)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Batuud Koramil 1609-02/Kubutambahan (Peltu Made Sudiartawan ) Bersama bhabinkamtibmas Desa Kubutambahan hadir dalam Paruman (rapat) di Pura Penyusuhan (Pura Penegil Gumi) Persiapan Piodalan.

    Batuud Koramil 1609-02/Kubutambahan (Peltu Made Sudiartawan ) Bersama bhabinkamtibmas Desa Kubutambahan hadir dalam Paruman (rapat) di Pura Penyusuhan (Pura Penegil Gumi) Persiapan Piodalan.

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 48
    • 0Komentar

    ‎ : Bertempat di Bale Pauman pura penyusuhan (Pura Penegil Gumi) Batuud Koramil 1609-02/Kubutambahan (Peltu Made Sudiartawan ) Bersama bhabinkamtibmas Desa Kubutambahan Menghadiri Pauman (Rapat) dalam rangka Persiapan piodalan dan Ngenteng linggih pura penyusuhan (Pura Penegil Gumi) kamis, 18/9/ 2025 pukul. 15.00 wita. Pauman (Rapat) yang dihadiri oleh Jro Mangku tiap tiap pengempon, Jro Kelian […]

  • Koramil 1608-04/Woha Gelar Apel Pengecekan Personel untuk Patroli Siskamling Tiga Kecamatan
    NTB

    Koramil 1608-04/Woha Gelar Apel Pengecekan Personel untuk Patroli Siskamling Tiga Kecamatan

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Woha/Bima – Sabtu, 22 November 2025, Koramil 1608-04/Woha menggelar apel pengecekan personel di Jln. Buya Hamka, Desa Tente, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima. Kegiatan apel ini merupakan langkah awal dalam pelaksanaan Patroli Siskamling yang bertujuan menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah teritorial Koramil 1608-04/Woha. Apel dipimpin langsung oleh Sertu Busyran dan diikuti oleh total 10 personel […]

  • Babinsa Dasan Anyar Awasi Pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Dasan Anyar

    Babinsa Dasan Anyar Awasi Pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Dasan Anyar

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Babinsa Desa Dasan Anyar, Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Yakub, melaksanakan kegiatan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih yang berlokasi di Desa Dasan Anyar, Kecamatan Jereweh Kabupaten Sumbawa Barat. Rabu (03/12/2025). Kehadiran Babinsa di lokasi pembangunan bertujuan untuk memastikan jalannya proses pembangunan sesuai rencana, tepat sasaran, serta memantau kondisi keamanan dan ketertiban di […]

  • Babinsa Batutua Laksanakan Komsos dan Pemantauan Wilayah Binaan di Desa Lentera

    Babinsa Batutua Laksanakan Komsos dan Pemantauan Wilayah Binaan di Desa Lentera

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Selasa, 18 November 2025, pukul 11.00 Wita, bertempat di rumah Bapak Yunus Pandi, Dusun Bokeama, Desa Lentera, Kecamatan Rote Barat Daya, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Serka Armindo Da Silva melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus pemantauan wilayah binaan. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas rutin Babinsa dalam memastikan situasi wilayah […]

  • Kolaborasi Lintas Sektor di Serangan, Rehabilitasi Lahan dengan Aksi Bersih dan Penanaman Pohon

    Kolaborasi Lintas Sektor di Serangan, Rehabilitasi Lahan dengan Aksi Bersih dan Penanaman Pohon

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka menjaga lingkungan tetap bersih, Babinsa Kelurahan Serangan, Koptu I Komang Pasek, bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Serangan, turut serta dalam kegiatan peningkatan kebersihan dan keindahan di sekitar TPS3R Sire Angen Sari, Kelurahan Serangan, Denpasar Selatan. Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi antara Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Pusat, Pengembangan Infrastruktur Informasi […]

  • Dandim Klungkung Pimpin Upacara 17 an Bulan Nopember 2025

    Dandim Klungkung Pimpin Upacara 17 an Bulan Nopember 2025

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Klungkung,- Bertempat di lapangan upacara Makodim 1610/Klungkung, Dandim Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han memimpin pelaksanaan upacara bendera 17 an, Senin ( 17/11/25 ).   Upacara ini diikuti oleh seluruh personel militer dan PNS Kodim 1610/Klungkung dengan di Makodim 1610/Klungkung yang dilaksanakan sebagai upaya dan wahana dalam memupuk jiwa kejuangan, patriotisme, nasionalisme dan solidaritas […]

expand_less