Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa dan Siswa di Insana Bangun Semangat Nasionalisme Lewat Komsos

Babinsa dan Siswa di Insana Bangun Semangat Nasionalisme Lewat Komsos

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Sabtu 16 Agustus 2025, Inilah wujud nyata dari kekuatan TNI dan Masyarakat bersatu tanpa pamrih, demi kebaikan bersama, Dalam rangka membentuk karakter generasi Muda yang disiplin, berakhlak, dan Cinta Tanah Air, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Kopda Robi Naisau, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama anak-anak sekolah yang bertempat di Lopo, Kecamatan Insana, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).

Dalam kegiatan tersebut, Kopda Robi Naisau menyampaikan berbagai materi penting, di antaranya tentang kedisiplinan, kepatuhan terhadap peraturan sekolah, bahaya narkoba, serta pentingnya menjaga persatuan dan kesatuan Bangsa sejak dini.

Selain itu, Babinsa juga memberikan motivasi agar para Siswa terus semangat dalam belajar, menghormati Guru dan Orang tua, serta menanamkan rasa cinta tanah air sebagai wujud tanggung jawab generasi Muda terhadap masa depan Bangsa.

“Anak-anak adalah aset Bangsa. Tugas kita bersama adalah membimbing mereka agar tumbuh menjadi generasi yang tangguh, disiplin, dan memiliki semangat nasionalisme yang kuat,” ujar Babinsa Kopda Robi Naisau dalam penyampaian materinya.

Kegiatan ini mendapat respons positif dari para Siswa dan Guru. Mereka merasa senang dan antusias mengikuti sesi tersebut, karena selain memberikan wawasan, juga membangun kedekatan antara TNI dan dunia pendidikan.

Melalui Komsos seperti ini, TNI terus menunjukkan komitmennya dalam membina generasi Muda dan membangun kemanunggalan antara TNI dan Rakyat, khususnya di bidang pendidikan dan pembentukan karakter Bangsa.
(PENDIM 1618)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sertu Chaeruddin Jaga Keamanan dan Ketertiban di Pelabuhan Poto Tano

    Sertu Chaeruddin Jaga Keamanan dan Ketertiban di Pelabuhan Poto Tano

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa Desa Senayan, Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Chaeruddin, melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Sabtu (25/10/2025) pukul 08.20 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi pelabuhan tetap aman, tertib, dan kondusif, mengingat pelabuhan Poto Tano merupakan pintu gerbang utama transportasi laut […]

  • Serda Yornam Kase Perkuat Kebersamaan Lewat Komunikasi Sosial Warga

    Serda Yornam Kase Perkuat Kebersamaan Lewat Komunikasi Sosial Warga

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Oenoni Koramil 1604-04/Amarasi, Serda Yornam T. Kase melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga RW 06, di rumah Bapak Melior Keo, dengan dihadiri Bapak Albin Mokos dan masyarakat sekitar. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat serta meningkatkan kesadaran dan partisipasi warga dalam pembangunan desa. Senin (06/10/2025). Dalam suasana […]

  • Babinsa Gumbrih Pimpin Penertiban Penduduk Pendatang, Jaga Keamanan Desa Jembrana

    Babinsa Gumbrih Pimpin Penertiban Penduduk Pendatang, Jaga Keamanan Desa Jembrana

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Jembrana, 25 November 2025 – Dalam rangka menjaga ketertiban administrasi kependudukan serta memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Desa Gumbrih, Serka Komang Alit, mengambil peran kunci dalam pelaksanaan kegiatan yustisi/sidak penduduk pendatang. Kegiatan yang berpusat di Desa Gumbrih, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana, ini dipimpin langsung oleh Perbekel Desa Gumbrih, I Nyoman […]

  • Komsos dan Pemantauan Wilayah, Babinsa Kodim 1602/Ende Hadir di Tengah Masyarakat Mukureku Sa Ate
    NTT

    Komsos dan Pemantauan Wilayah, Babinsa Kodim 1602/Ende Hadir di Tengah Masyarakat Mukureku Sa Ate

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Serda Alamsyah, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah di Desa Mukureku Sa Ate, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Selasa pagi (5/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.15 WITA ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi keamanan di wilayah binaan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat setempat. Babinsa juga menghimbau warga […]

  • Kodim 1602/Ende Gelar Patroli Gabungan Bersama Ormas dan Pemuda Lintas Iman

    Kodim 1602/Ende Gelar Patroli Gabungan Bersama Ormas dan Pemuda Lintas Iman

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Ende, Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan patroli gabungan bersama organisasi masyarakat dan kepemudaan seperti FKPPI, Banser, dan Pemuda Katolik pada Sabtu (4 Oktober 2025). Kegiatan patroli ini diawali dengan apel kesiapan yang dipimpin langsung oleh Pasi Ter Kodim 1602/Ende, Letda Inf. Kristianus Sina, di […]

  • Edukasi dan Screening HIV/AIDS, Babinsa Pastikan Kegiatan Mobile Klinik Lancar

    Edukasi dan Screening HIV/AIDS, Babinsa Pastikan Kegiatan Mobile Klinik Lancar

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-02/Skongkang Desa Pasir Putih, Kopda Abdul Halik, melaksanakan pengawasan kegiatan Mobile Klinik HIV/AIDS dan IMS Triwulan IV Tahun 2025, Rabu (17/12/2025), pukul 14.30 WITA, di Cafe Ray, Desa Pasir Putih, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini bertujuan memberikan edukasi dan screening penyakit menular seksual (IMS) di tempat hiburan […]

expand_less