Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Sinergi Babinsa, Tenaga Kesehatan, dan Kader Desa Cegah Stunting di Petak Kaja

Sinergi Babinsa, Tenaga Kesehatan, dan Kader Desa Cegah Stunting di Petak Kaja

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Gianyar – Petak Kaja, Sabtu (16/8/2025) Dalam upaya mendukung program pemerintah di bidang kesehatan, Babinsa Desa Petak Kaja Koramil 1616-01/Gianyar, Sertu I Made Mawa, menghadiri sekaligus mendukung kegiatan Posyandu Balita yang dilaksanakan di Balai Banjar Padpadan, Desa Petak Kaja, Kecamatan/Kabupaten Gianyar.

Kegiatan Posyandu Balita yang diselenggarakan oleh Puskesmas Pembantu Desa Petak Kaja ini dihadiri oleh Bidan Desa Ni Luh Rita Juniantari, A.Md.Keb., petugas kesehatan desa, mahasiswa KKN Universitas Warmadewa, serta kader Posyandu Balita Banjar Padpadan.

Rangkaian kegiatan dimulai dengan penimbangan berat badan balita, dilanjutkan pengukuran tinggi badan, pemberian vitamin A, serta pembagian makanan tambahan (PMT) berupa puding, bubur kacang ijo, dan telur rebus.

Posyandu Balita yang rutin dilaksanakan setiap bulan ini bertujuan untuk memantau pertumbuhan dan perkembangan balita, meningkatkan status gizi, serta mencegah terjadinya gizi buruk maupun stunting. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan sekaligus kepedulian terhadap upaya peningkatan kesehatan masyarakat di wilayah binaannya.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sebagai Wujud Kepedulian Guna Meningkatkan Hasil Pertanian,Babinsa Komsos Dengan Petani

    Sebagai Wujud Kepedulian Guna Meningkatkan Hasil Pertanian,Babinsa Komsos Dengan Petani

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Bertempat di lahan perkebunan Bapak Paulus Pandie Dusun Busa Mane, Desa Oelolot, Kecamatan Rote Barat Kabupaten Rote Ndao Babinsa Serda Hamid Assegaf melaksanakan Komsos.Jumat (18/7/25) Disela – sela kegiatan Komsos Babinsa sekaligus menindaklanjuti tentang tujuh program Komandan Kodim 1627/RN. Dalam hal Ini di bidang pertanian. Babinsa mengajak Pj.Kades Oelolot Bapak Welem Lenggu […]

  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Kelurahan Sampir Hadiri Zoom Meeting Nasional

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Kelurahan Sampir Hadiri Zoom Meeting Nasional

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung pencapaian pembangunan pertanian nasional, Babinsa Kelurahan Sampir Koramil 1628-01/Taliwang, Kodim 1628/Sumbawa Barat, Koptu Fahrurrozi mengikuti kegiatan Zoom Meeting pengumuman swasembada pangan bersama Presiden Republik Indonesia. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Rabu, 7 Januari 2026, pukul 10.00 WITA, bertempat di Lingkungan Muhajirin, Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. […]

  • Tegas dan Peduli, Dan SSK TMMD 125 Jadi Motor Utama Pembangunan MCK Umum Desa Batuan

    Tegas dan Peduli, Dan SSK TMMD 125 Jadi Motor Utama Pembangunan MCK Umum Desa Batuan

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (26/7/2025) Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025 terus menunjukkan progres positif di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Salah satu sasaran fisik yang kini hampir rampung adalah rehabilitasi 1 unit MCK umum yang berada di lingkungan Pura Dalem Alas Arum, Banjar Jungut. Kegiatan ini dikomandoi langsung oleh Dan […]

  • Patroli Malam Koramil 1628-03/Seteluk Tingkatkan Keamanan Wilayah

    Patroli Malam Koramil 1628-03/Seteluk Tingkatkan Keamanan Wilayah

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Personel Koramil 1628-03/Seteluk terus memperkuat upaya pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah Kecamatan Seteluk. piket Koramil yang dipimpin Sertu Ashar melaksanakan kegiatan patroli malam sekaligus kongkow bersama warga di sejumlah titik strategis. Selasa (09/12/2025), pukul 21,30 Wita. Patroli ini bertujuan memastikan situasi malam hari tetap aman, mencegah potensi gangguan […]

  • Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Laksanakan Patroli Malam di Wilayah Kecamatan Aimere

    Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Laksanakan Patroli Malam di Wilayah Kecamatan Aimere

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Serda Evaristus Mosa Bule pada hari Minggu, 05 Oktober 2025 pukul 20.18 WITA, melaksanakan kegiatan patroli dan sistem keamanan lingkungan (siskamling) di wilayah Kecamatan Aimere, Kabupaten Ngada. Kegiatan patroli ini bertujuan untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, serta mencegah terjadinya potensi gangguan kamtibmas pada malam hari. Dalam pelaksanaannya, Babinsa […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Fatamari

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Fatamari

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Kodim 1602/Ende, Pratu Muhamad Safari, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Fatamari, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, pada Jumat (19/12/2025) mulai pukul 08.00 WITA hingga 09.00 WITA. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa sebagai aparat teritorial dalam memantau situasi keamanan dan ketertiban […]

expand_less