Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Pengibaran Bendera Merah Putih Meriahkan Upacara Hari Pramuka ke-64

Pengibaran Bendera Merah Putih Meriahkan Upacara Hari Pramuka ke-64

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Bima,_ Pada hari Kamis, 14 Agustus 2025, Serma Abdullah selaku Danpos Ramil Langgudu Koramil 1608-06/Wawo menghadiri upacara peringatan Hari Pramuka ke-64. Upacara tersebut dilaksanakan di lapangan sepak bola Desa Laju dan diikuti oleh berbagai unsur penting di Kecamatan Langgudu.

Hadir dalam upacara tersebut Camat Langgudu, Bapak Herman SH, Kapolsek Langgudu, Ipda Suhaili, Kepala Desa Laju, Bapak Ismail S Sos, para dewan guru dari seluruh kecamatan, serta siswa-siswi SD, SMP, dan SMA se-Kecamatan Langgudu. Kegiatan ini menunjukkan partisipasi aktif elemen masyarakat dalam memperingati Hari Pramuka.

Upacara dimulai dengan laporan pemimpin upacara kepada pembina upacara, dilanjutkan dengan pengibaran bendera Merah Putih yang penuh khidmat. Para peserta mengikuti rangkaian kegiatan dengan penuh antusias dan rasa kebangsaan yang tinggi.

Selanjutnya, Camat Langgudu memberikan sambutan yang memotivasi para peserta upacara untuk terus menanamkan nilai-nilai Pramuka dalam kehidupan sehari-hari. Setelah itu, pembacaan teks Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945 dilakukan secara bergiliran oleh beberapa siswa.

Kegiatan pun selesai dalam keadaan lancar dan aman tanpa kendala. Upacara Hari Pramuka ke-64 di Desa Laju ini berhasil berjalan sukses dan menjadi momen penting untuk menumbuhkan semangat nasionalisme bagi seluruh peserta.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Semarak Car Free Day, Kasdim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Gerakan 10 Juta Bendera Merah Putih 2025

    Semarak Car Free Day, Kasdim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Gerakan 10 Juta Bendera Merah Putih 2025

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Kasdim 1628/Sumbawa Barat Kapten Cba Agus, S.H., M.M., Inov. menghadiri pelaksanaan Car Free Day dalam rangka Gerakan 10 Juta Bendera Merah Putih Tahun 2025 yang dipimpin langsung oleh Bupati Sumbawa Barat, Amar Nurmansyah, S.T., M.Si. Kegiatan tersebut berlangsung di Kompleks KTC Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, dengan diikuti sekitar 2.000 peserta. […]

  • Persit KCK Kodim 1614/Dompu Gelar Skrining HPV DNA untuk Cegah Kanker Serviks
    NTB

    Persit KCK Kodim 1614/Dompu Gelar Skrining HPV DNA untuk Cegah Kanker Serviks

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kamis, 27 November 2025, Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu Koorcab Rem 162 PD IX/Udayana melaksanakan kegiatan Pemeriksaan dan Skrining HPV DNA di Aula Kodim 1614/Dompu sebagai upaya nyata dalam pencegahan kanker serviks bagi para anggota. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Persit KCK Cabang XXVIII Kodim 1614/Dompu, Ny. Annisa Janu […]

  • Babinsa Serda Basuki Beri Motivasi kepada Peternak Babi di Desa Bena
    TTS

    Babinsa Serda Basuki Beri Motivasi kepada Peternak Babi di Desa Bena

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Amanuban Selatan – Serda Basuki Anggota Kodim 1621/TTS melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dengan masyarakat Bapak Markus yang berprofesi sebagai Peternak babi di Desa Bena Kecamatan Amanuban Selatan, Kabupaten Timor Tengah Selatan, Selasa (19/11/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa untuk mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah binaannya. Dalam komsos tersebut, Serda Basuki berdiskusi […]

  • Pastikan penyaluran bantuan sembako berjalan lancar, dan  aman Babinsa 1623-03/Rendang laksanakan pendampingan

    Pastikan penyaluran bantuan sembako berjalan lancar, dan aman Babinsa 1623-03/Rendang laksanakan pendampingan

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Pempatan Koramil 1623-03/Rendang Serka I Komang Gede Redika melaksanakan pendampingan penyerahan bantuan sembako bertempat di Dusun Puregai, Dusn pule, Dusun Teges dan Dusun Puting, Desa Pempatan, Kecamatan Rendang, Kab.Karangasem pada Sabtu (1/11/25) Kegiatan penyaluran Sembako dalam rangka bakti sosial yang diselenggarakan oleh donatur dari Koperasi Simpan Pinjam Sari Apuan Renon, Denpasar […]

  • Babinsa Panji Anom Bersama Warga Laksanakan Gotong Royong Betonisasi Jalan di Dusun Abasan

    Babinsa Panji Anom Bersama Warga Laksanakan Gotong Royong Betonisasi Jalan di Dusun Abasan

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sukasada (12/10/2025) — Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Panji Anom, Koramil 1609-05/Sukasada, Kodim 1609/Buleleng, Serma I Kadek Teges Suardana melaksanakan kegiatan gotong royong betonisasi jalan bersama masyarakat di RT 07, Dusun Abasan, Desa Panji Anom, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, pada Minggu (12/10/2025). Kegiatan gotong royong ini dimulai sejak pukul 07.00 WITA […]

  • Sinergi TNI-Polri: Babinsa dan Bhabinkamtibmas Koramil Negara Sigap Amankan Akses Utama Warga Pasca Hujan Lebat di Desa Budeng

    Sinergi TNI-Polri: Babinsa dan Bhabinkamtibmas Koramil Negara Sigap Amankan Akses Utama Warga Pasca Hujan Lebat di Desa Budeng

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Jembrana – Serka I Gede Semara Putra, Babinsa Desa Budeng Koramil 1617-01/Negara, bersama dengan Bhabinkamtibmas Aiptu I Wayan Suwadi, bersinergi melaksanakan pemantauan wilayah secara intensif menyusul hujan lebat yang mengguyur Desa Budeng, Kecamatan Jembrana, Kabupaten Jembrana, pada Rabu, 26 November 2025. Kegiatan pemantauan ini dilakukan untuk memonitor perkembangan situasi pasca hujan deras yang mengakibatkan luapan […]

expand_less