Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Babinsa Bakas Hadiri Launching Kesehatan Gratis Di SDN 2 Bakas
NTT

Babinsa Bakas Hadiri Launching Kesehatan Gratis Di SDN 2 Bakas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung, – Babinsa Bakas Sertu Wayan Rata melaksanakan monitoring kunjungan bapak Bupati Klungkung Made Satria di Desa Bakas, Senin ( 11/08/25 ).

Kunjungan bapak Bupati Klungkung tersebut dalam rangka menghadiri launching pemeriksaan kesehatan gratis kepada siswa dan sisiwi SDN 2 Bakas.

Babinsa Bakas Sertu Wayan Rata menyampaikan bahwa hari ini untuk menjaga keamanan dan kelancaran kunjungan bapak Bupati, bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dirinya hadir melalsanakan monitoring.

Kunjungan bapak Bupati Klungkung ini dilaksanakan di SDN 2 Bakas dalam rangka menghadiri launching kesehatan gratis, “ujarnya.

Kegiatan ini merupakan salah satu upaya dalam menjaga dan meningkatkan kualitas kesehatan anak-anak, ” jelasnya.

Tentu kesehatan gratis ini menjadi hal yang sangat penting dalam mewujudkan generasi-generasi penerus yang sehat demi mewujudkan generasi emas menuju Indonesia Emas 2045,” imbuhnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Manduang Dampingi Pemasangan Mesin Pemilah Di TOSS Desa Manduang

    Babinsa Manduang Dampingi Pemasangan Mesin Pemilah Di TOSS Desa Manduang

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

      Klungkung,- Dukungan dan kontribusi terus diberikan Babinsa Manduang Serda Bagus dalam rangka mengoptimalkan tata kelola sampah di wilayah binaannya. Hal tersebut terlihat saat Babinsa jajaran Koramil 1610-01/Klungkung ini melaksanakan pendampingan pemasangan mesin pemilah sampah di TOSS Desa Manduang, Senin ( 27/10/25 ). Disela pendampingannya, Babinsa Manduang Serda Bagus menyampaikan bahwa mesin pemilah sampah ini […]

  • Pembagian Makan Bergizi Gratis Dilaksanakan Bertahap di Sekolah-sekolah Kota Bima
    NTB

    Pembagian Makan Bergizi Gratis Dilaksanakan Bertahap di Sekolah-sekolah Kota Bima

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Kota Bima, Selasa, 13 Januari 2026 – Dalam upaya mendukung kesehatan dan kecerdasan generasi muda di Kota Bima, Serda Syamsudin Babinsa Kelurahan Rabangodu Utara, Koramil 1608-01/Rasanae, mendampingi pelaksanaan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) yang menyasar 3.500 paket di wilayah Kecamatan Raba. Kegiatan pembagian makanan bergizi dilakukan dalam tiga tahap. Tahap pertama menyasar Taman Kanak-kanak, PAUD, […]

  • Jalan P. Komodo Bersih, Babinsa dan Warga Satukan Langkah Jaga Lingkungan

    Jalan P. Komodo Bersih, Babinsa dan Warga Satukan Langkah Jaga Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Buleleng, 26 September 2025 – Suasana pagi di Jalan P. Komodo, Lingkungan Utara, Kelurahan Banyuning, tampak berbeda dari biasanya. Ratusan orang dari berbagai unsur TNI, Polri, pemerintah kecamatan, kelurahan, penerima PKH, hingga masyarakat setempat bergotong royong membersihkan lingkungan dalam rangka World Clean Up Day (WCD) 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 07.00 WITA ini dipantau langsung […]

  • Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Hadiri Lokakarya Lintas Sektor Puskesmas Pagal

    Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Hadiri Lokakarya Lintas Sektor Puskesmas Pagal

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Manggarai, 27 Agustus 2025 – Dalam upaya memperkuat sinergi lintas sektor demi peningkatan pelayanan kesehatan masyarakat, UPTD Puskesmas Pagal menggelar Lokakarya Mini Lintas Sektor yang bertempat di Aula Puskesmas Pagal, Kecamatan Cibal, Kabupaten Manggarai, Rabu (27/8/2025). Kegiatan strategis ini dihadiri oleh berbagai unsur lintas instansi, antara lain Camat Cibal, Kapolsek Cibal, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng a.n […]

  • Pemantauan Wisata Alam, Babinsa Imbau Pengunjung Jaga Kelestarian Air Terjun

    Pemantauan Wisata Alam, Babinsa Imbau Pengunjung Jaga Kelestarian Air Terjun

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Apuan dari Koramil 1626-02/Susut, Serka Ketut Rediada, melaksanakan kegiatan pemantauan terhadap kunjungan wisatawan mancanegara maupun lokal di obyek wisata Air Terjun Tibumana yang berlokasi di Banjar Bangun Lemah Kawan, Desa Apuan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Selasa (22/07/25) Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memastikan keamanan, kenyamanan, dan kelancaran aktivitas para pengunjung di […]

  • Satgas Pos Auren Kenalkan Dasar-Dasar Komputer kepada Siswa SDI Auren

    Satgas Pos Auren Kenalkan Dasar-Dasar Komputer kepada Siswa SDI Auren

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Pos Auren kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan di wilayah perbatasan melalui kegiatan Pembelajaran Umum (Gadik) di SDI Auren, Desa Alas Selatan, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka, NTT. Dalam kesempatan ini, personel Pos Auren memberikan materi pengenalan komputer kepada para siswa sebagai upaya meningkatkan wawasan teknologi sejak dini. Kegiatan pengenalan […]

expand_less