Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Cegah Pohon Tumbang, Babinsa Turun Tangan Bantu Warga
NTT

Cegah Pohon Tumbang, Babinsa Turun Tangan Bantu Warga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Flores Timur –Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Praka Lalu Sopian, melaksanakan monitoring wilayah binaan di Desa Kobasoma, Kecamatan Titehena, Kabupaten Flores Timur. Sabtu, 9 Agustus 2025

Di sela kegiatan tersebut, Babinsa turut membantu salah satu warga memangkas pohon asam di pekarangan rumah. Pemangkasan dilakukan sebagai langkah antisipasi agar pohon tidak tumbang dan membahayakan sekitar.

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini menjadi wujud nyata kedekatan dan kepedulian TNI terhadap masyarakat, sekaligus memperkuat semangat kebersamaan di wilayah binaan.

Diharapkan, kegiatan seperti ini dapat terus meningkatkan rasa gotong royong serta mempererat hubungan antara TNI dan rakyat demi terciptanya lingkungan yang aman dan nyaman.
(Pendim 1624)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa dan Warga Jaga Desa Tetap Aman

    Sinergi Babinsa dan Warga Jaga Desa Tetap Aman

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Desa Adu Koramil 1614-03/Hu’u, Serda Salmanfarid, melaksanakan patroli malam bersama warga binaan di Dusun Sigi, Desa Adu, Senin (22/9/2025). Kegiatan ini menjadi bagian dari pembinaan teritorial (Binter) yang rutin dilaksanakan, sekaligus memperkuat sinergitas antara TNI dengan masyarakat. Kehadiran Babinsa dalam ronda […]

  • Koptu Mahru Babinsa Pimpin Patroli Siskamling, Sosialisasi Pengendalian Emosi Anak Muda di Desa Kale’o

    Koptu Mahru Babinsa Pimpin Patroli Siskamling, Sosialisasi Pengendalian Emosi Anak Muda di Desa Kale’o

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Bima,Sape _ Pada hari Rabu, 15 Oktober 2025, Koptu Mahru Babinsa Kale’o bersama satu anggota Koramil melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling guna memantau situasi wilayah serta mengantisipasi perkembangan situasi di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Patroli ini melibatkan berbagai elemen masyarakat dan aparat desa sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Dalam kegiatan tersebut, hadir pula […]

  • Koramil Rasanae dan PPM Gotong Royong Hidupkan Kembali Ronda Malam di Kota Bima

    Koramil Rasanae dan PPM Gotong Royong Hidupkan Kembali Ronda Malam di Kota Bima

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Sabtu malam, 13 Desember 2025, Koramil 1608-01/Rasanae bersama anggota PPM menggelar kegiatan Patroli Siskamling Skala Besar di wilayah Kota Bima. Bertempat di Mako Koramil, apel pengecekan dipimpin oleh Serma Samsurijal, dengan melibatkan sembilan personil siap bertugas menegakkan ketertiban di tiga kelurahan sasaran: Dara, Tanjung, dan Melayu. Dalam arahannya, Serma Samsurijal mengajak seluruh […]

  • Dandim 1623/Karangasem menghadiri Apel Kesiapan Bencana Alam dalam rangka tanggap darurat bencana Hidrometeorologi

    Dandim 1623/Karangasem menghadiri Apel Kesiapan Bencana Alam dalam rangka tanggap darurat bencana Hidrometeorologi

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Komandan Kodim (Damdim) 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir menghadiri Apel Kesiapan Bencana Alam dalam rangka tanggap darurat bencana Hidrometeorologi bertempat di Lapangan Tanah Aron Jalan Ngurah Rai Amlapura, Kelurahan Karangasem, Kecamatan/Kabupaten Karangasem pada Rabu (5/11/25) Tujuan dilaksanakannya apel siaga tanggap bencana terssbut adalah untuk mensinergikan seluruh elemen masyarakat, pemerintah, TNI-Polri, dan stakeholder lainnya […]

  • Babinsa Moteng Dampingi Program Makan Sehat Bergizi, Wujud Kepedulian untuk Generasi Sehat dan Cerdas

    Babinsa Moteng Dampingi Program Makan Sehat Bergizi, Wujud Kepedulian untuk Generasi Sehat dan Cerdas

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam suasana pagi yang hangat dan penuh semangat belajar, tawa riang anak-anak SDN Moteng terdengar menggema di halaman sekolah.Senin (13/10/2025), menjadi momen istimewa bagi para siswa karena mendapat pendampingan dari Babinsa Desa Moteng, Serda Muhaimin, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, dalam kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG). Program Makan Sehat Bergizi yang digulirkan pemerintah […]

  • Wujud Kepedulian, Babinsa 1627-03/Batutua Dampingi dan Himbau Tukang Jaga Keselamatan Kerja

    Wujud Kepedulian, Babinsa 1627-03/Batutua Dampingi dan Himbau Tukang Jaga Keselamatan Kerja

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serma Yusuf Tungga, melaksanakan kegiatan karya bakti membantu warga dalam persiapan pengecoran slof rumah di Dusun Oenasik, Desa Holulai, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (29/9/2025) sekitar pukul 12.15 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah binaan yang rutin dilakukan Babinsa untuk menjaga […]

expand_less