Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa Hadir Jaga Kondusifitas Aksi Warga

Babinsa Hadir Jaga Kondusifitas Aksi Warga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Larantuka, Flotim – Guna memastikan situasi tetap aman dan tertib, Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Kopda Tomi Mareje melaksanakan kegiatan monitoring dan pengamanan aksi unjuk rasa yang dilakukan oleh warga Kelurahan Ekasapta, Kamis (7/8/2025).

Aksi berlangsung di depan Kantor Pengadilan Negeri Larantuka dan dilanjutkan ke Kantor Bupati Flores Timur. Di tengah penyampaian aspirasi oleh masyarakat, Babinsa hadir aktif mengawal jalannya kegiatan agar tetap kondusif dan tidak memicu gangguan kamtibmas.

Sebagai aparat kewilayahan, Kopda Tomi senantiasa memberikan imbauan persuasif kepada peserta aksi agar tetap mematuhi aturan, tidak mudah terprovokasi, dan menjaga ketertiban selama aksi berlangsung.

“Kami hadir untuk memastikan kegiatan ini berjalan tertib dan aman. Silakan sampaikan aspirasi, namun tetap dalam situasi damai dan kondusif,” tegas Babinsa di lokasi.

Keberadaan Babinsa di tengah masyarakat merupakan bagian dari tugas pokok TNI AD dalam menjaga stabilitas wilayah dan mendukung terciptanya keamanan di tengah masyarakat.
(Pendim 1624)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Papela Imbau Nelayan Manfaatkan Cuaca Baik untuk Melaut

    Babinsa Papela Imbau Nelayan Manfaatkan Cuaca Baik untuk Melaut

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Jumat, 10 Oktober 2025 pukul 10.08 Wita, bertempat di rumah Bapak Nurdin Sanatun RT 003/RW 002 Dusun Tanjung, Desa Papela, Kecamatan Rote Timur, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru kembali melaksanakan kegiatan pembinaan wilayah dengan memberikan imbauan kepada warga pesisir yang berprofesi sebagai nelayan. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap […]

  • Danramil 1609-03/Seririt Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2025

    Danramil 1609-03/Seririt Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2025

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    SERIRIT, (01/10/2025) – Dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh pada tanggal 1 Oktober, Koramil 1609-03/Seririt melaksanakan upacara bersama pihak SMA Negeri 1 Seririt, Rabu (1/10). Upacara ini digelar di Lapangan SMA Negeri 1 Seririt, Jalan Diponegoro No.100, Kelurahan Seririt, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Upacara peringatan ini dipimpin langsung oleh Danramil 1609-03/Seririt, Kapten Inf […]

  • Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Gelar Komsos di Desa Fatumuti Noemuti

    Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Gelar Komsos di Desa Fatumuti Noemuti

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 01 Agustus 2025, Kesuksesan Komsos terletak pada komunikasi yang tulus dan keseriusan dalam merespons aspirasi. Antusiasme Warga Desa binaan menjadi bukti bahwa pendekatan humanis diterima dengan hangat, upaya mempererat hubungan antara TNI dan Masyarakat, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Serda Stefanus Thomas Tefa, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Warga binaannya di Desa Fatumuti, Kecamatan […]

  • TMMD ke-126: TNI dan Warga Gotong Royong Bangun Irigasi di Cibal

    TMMD ke-126: TNI dan Warga Gotong Royong Bangun Irigasi di Cibal

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 64
    • 0Komentar

    Manggarai, 13 Oktober 2025 — Dalam rangka mendukung program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126, Kodim 1612/Manggarai terus menunjukkan komitmennya dalam membantu pembangunan infrastruktur pedesaan. Salah satu kegiatan yang dilakukan adalah perbaikan saluran irigasi di Desa Pinggang, Kecamatan Cibal, yang dilaksanakan oleh personel TNI bersama masyarakat setempat. Dipimpin oleh Sertu Safrudin, anggota TNI bersama warga […]

  • Mayor Hendry Sampaikan Pesan Pamit Penuh Haru Hormat
    NTT

    Mayor Hendry Sampaikan Pesan Pamit Penuh Haru Hormat

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 63
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG – Kodim 1604/Kupang menggelar Rapat Anggota Luar Biasa (RALB) Primer Koperasi Kartika Kodim 1604/Kupang, dengan agenda utama pemilihan Ketua Koperasi baru. Rapat ini diselenggarakan untuk merespons dinamika organisasi, khususnya adanya pergeseran jabatan di lingkungan Kodim, yang mengharuskan dilakukan pergantian Ketua Kaprim. Kegiatan berlangsung dengan suasana tertib dan demokratis, dihadiri oleh seluruh pengurus dan anggota […]

  • Jaga Kondusifitas Wilayah, Koramil 1607-07/Lunyuk Intensifkan Patroli Malam
    NTB

    Jaga Kondusifitas Wilayah, Koramil 1607-07/Lunyuk Intensifkan Patroli Malam

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Lunyuk, Sumbawa – Koramil 1607-07/Lunyuk terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah dengan melaksanakan patroli malam secara intensif pada Sabtu malam (3/1/2026). Kegiatan patroli malam ini dilaksanakan oleh personel Koramil 1607-07/Lunyuk dengan menyasar sejumlah titik rawan, pemukiman warga, jalur utama, serta tempat-tempat yang kerap dijadikan lokasi berkumpul masyarakat pada malam hari. Patroli dilakukan […]

expand_less