Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Kehadiran Babinsa di Koanara Disambut Antusias oleh Masyarakat
NTT

Kehadiran Babinsa di Koanara Disambut Antusias oleh Masyarakat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Haris Liga, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos), monitoring, dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Koanara, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, pada Senin pagi (4/8/2025).

Kegiatan dimulai pukul 08.40 Wita dengan tujuan untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan masyarakat setempat, memberikan himbauan tentang pentingnya menjaga keamanan lingkungan serta kebersihan sebagai upaya menjaga kesehatan bersama.

Selain memberikan rasa aman, kehadiran Babinsa juga mendorong simpati dan kedekatan antara TNI dan masyarakat, sejalan dengan semangat kemanunggalan TNI-Rakyat. Masyarakat tampak antusias dan menyambut baik kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka.

Kegiatan selesai pukul 10.36 Wita dan berlangsung dalam kondisi aman, tertib, serta cuaca cerah.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Gelar Patroli Malam Jaga Kamtibmas di Wilayah Kecamatan Jereweh

    Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Gelar Patroli Malam Jaga Kamtibmas di Wilayah Kecamatan Jereweh

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Personel Koramil 1628-05/Jereweh yang bertugas piket, Serda Abdul Azis, melaksanakan kegiatan patroli malam di seputar wilayah Kecamatan Jereweh pada Kamis (04/09/2025) pukul 21.37 WITA. Patroli ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Dalam kegiatan tersebut, Serda Abdul Azis juga menyempatkan diri untuk mengingatkan warga agar selalu […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam, Ingatkan Warga Jaga Keamanan

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam, Ingatkan Warga Jaga Keamanan

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga ketertiban dan keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Takdir, melaksanakan patroli malam pada Senin (15/9/2025) sekitar pukul 21.25 WITA. Patroli dilakukan menyusuri sejumlah titik di sekitar wilayah binaannya. Selain memantau kondisi keamanan, Babinsa juga aktif memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketentraman dan keamanan dalam beraktivitas sehari-hari. […]

  • Babinsa Koramil Halilulik Kopda Leonito Bantu Petani Tanam Singkong

    Babinsa Koramil Halilulik Kopda Leonito Bantu Petani Tanam Singkong

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Guna memperkuat ketahanan pangan dalam keluarga, Babinsa Desa Renrua Koramil 1605-06/Halilulik Kopda Leonito Silva Dos Santos mendampingi petani menanam singkong pada lahan milik Bapak Jose warga Dusun Haliamanas, Desa Renrua, Kecamatan Raimanuk, Kabupaten Belu, Senin (13/10/2025). Saat membantu dalam menanam batang singkong tersebut, Babinsa Kopda Leonito Silva Dos Santos menyarankan agar tidak saja […]

  • Babinsa dan Puskesmas Bersinergi, Pastikan Kesehatan Generasi Muda Jembrana

    Babinsa dan Puskesmas Bersinergi, Pastikan Kesehatan Generasi Muda Jembrana

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Jembrana, 14 November 2025 – Sinergi antara Komando Rayon Militer (Koramil) dan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) kembali terjalin erat di Kabupaten Jembrana. Babinsa Desa Yehembang, Sertu Joko Sp, aktif mendampingi dan memantau pelaksanaan program Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) yang diselenggarakan oleh tenaga kesehatan dari Puskesmas II Mendoyo. Kegiatan penting ini berlangsung di SDN 7 […]

  • Babinsa Kopda Siprianus Juanda Mau Serap Aspirasi Petani di Desa Hauteas

    Babinsa Kopda Siprianus Juanda Mau Serap Aspirasi Petani di Desa Hauteas

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 05 September 2025, Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Kopda Siprianus Juanda Mau, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat di Desa Hauteas, Kecamatan Biboki Utara, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan komsos yang dilaksanakan di area persawahan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara TNI dan Masyarakat, serta mendengarkan langsung aspirasi dan permasalahan yang dihadapi para […]

  • Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban, Babinsa Bengkel Gelar Komsos di Pos Satpam IPSA

    Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban, Babinsa Bengkel Gelar Komsos di Pos Satpam IPSA

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    BULELENG,Busungbiu – 6 September 2025 — Bintara Pembina Desa (Babinsa) Desa Bengkel, Serda I Nyoman Ambara, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan tokoh masyarakat setempat pada sabtu, 6 September 2025, pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi dan membangun hubungan yang lebih baik antara Babinsa dengan warga binaan,Dalam kunjungannya ke Pos Satpam […]

expand_less