Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Siangan Hadiri Penyerahan SK Purna Tugas Kelihan Dinas Banjar Bandung

Babinsa Siangan Hadiri Penyerahan SK Purna Tugas Kelihan Dinas Banjar Bandung

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Gianyar – Siangan, Senin (4/8/2025)
Sebagai bentuk dukungan terhadap pemerintahan desa dan semangat penghargaan atas pengabdian perangkat desa, Babinsa Desa Siangan Koramil 1616-01/Gianyar, Serka I Komang Kartawan, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Ketut Sudiksa menghadiri kegiatan penyerahan Surat Keputusan (SK) Purna Tugas kepada Kelihan Dinas Banjar Bandung, Desa Siangan, atas nama Dewa Ketut Merta. Kegiatan berlangsung di Aula Kantor Desa Siangan, Kecamatan Gianyar.

Acara penyerahan SK turut dihadiri oleh Perbekel Desa Siangan I Ketut Berata, S.AP, Sekretaris Desa Ida Bagus Gede Dharma Putra, Ketua BPD I Dewa Nyoman Raka, serta para Kelihan Dinas se-Desa Siangan. Dalam kesempatan tersebut, SK Purna Tugas diserahkan langsung oleh Perbekel kepada Dewa Ketut Merta yang telah menyelesaikan masa tugasnya sebagai Kelihan Dinas.

Untuk sementara waktu, tugas Kelihan Dinas Banjar Bandung akan dijalankan oleh Staf Desa, Dewa Ayu Pt Sugiani, selaku Pelaksana Tugas (Plt).

Dalam kesempatan tersebut Serka Komang Kartawan selaku Aparat Kewilayahan, menyampaikan bahwa kehadiannya ini merupakan wujud sinergi dan perhatian TNI terhadap pemerintahan desa, sekaligus mempererat hubungan dengan unsur perangkat desa dan masyarakat dalam menjaga stabilitas wilayah binaan.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Kesadaran Pemuda, Babinsa Koramil 1618-03/Insut Gelar Komsos di Humusu Wini

    Tingkatkan Kesadaran Pemuda, Babinsa Koramil 1618-03/Insut Gelar Komsos di Humusu Wini

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 18 Agustus 2025, terus menjaga kedekatan dengan warga menyapa, mendengar, dan hadir di tengah kehidupan Masyarakat. Ini menjadi wujud nyata bahwa TNI selalu ada dan bersama Rakyat, dalam suka maupun duka, Babinsa Koramil 1618-03/Insana Utara, Sertu Okto Kosat, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para pemuda dan pemudi di Desa Humusu Wini, Kecamatan […]

  • Sinergi TNI-Polri dan Pemerintah Desa Bangbang Pastikan Penyaluran BLT-DD Tepat Sasaran

    Sinergi TNI-Polri dan Pemerintah Desa Bangbang Pastikan Penyaluran BLT-DD Tepat Sasaran

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memastikan penyaluran bantuan pemerintah berjalan dengan lancar dan tepat sasaran, Babinsa Desa Bangbang Koramil 1626-03/Tembuku Pelda Kadek Widiarta, bersama Bhabinkamtibmas Desa Bangbang Aipda I Wayan Sunarta, melaksanakan kegiatan pendampingan dan pemantauan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tahap X bulan Oktober tahun 2025 yang bertempat di Kantor Desa Bangbang, Kecamatan […]

  • Babinsa Desa Sapugara Latih PBB di SDN Sapugara, Bentuk Disiplin dan Karakter Siswa

    Babinsa Desa Sapugara Latih PBB di SDN Sapugara, Bentuk Disiplin dan Karakter Siswa

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka membentuk kedisiplinan serta karakter generasi muda sejak dini, Babinsa Desa Sapugara Bree, Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Syarifudin bersama rekannya Sertu Septi Candra memberikan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa-siswi SDN Sapugara, Kecamatan Brang Rea, Rabu (24/09/2025). Kegiatan yang berlangsung di lapangan sekolah ini mendapat antusias tinggi dari para siswa. […]

  • Karya Bakti Jajaran Brigif 21/Komodo dalam Rangka HUT ke-16 Brigif 21/Komodo.

    Karya Bakti Jajaran Brigif 21/Komodo dalam Rangka HUT ke-16 Brigif 21/Komodo.

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Kupang, 9 Desember 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-16 Brigif 21/Komodo, jajaran Brigif 21/Komodo melaksanakan kegiatan karya bakti serentak. Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian satuan terhadap lingkungan sekaligus bentuk nyata kemanunggalan TNI dengan masyarakat di wilayah Nusa Tenggara Timur. Karya bakti tersebut dilaksanakan secara serentak oleh seluruh satuan jajaran Brigif 21/Komodo, meliputi […]

  • Perayaan HUT TNI ke-80 Kapolsek Mengwi Kunjungi Koramil 1611-04/Mengwi

    Perayaan HUT TNI ke-80 Kapolsek Mengwi Kunjungi Koramil 1611-04/Mengwi

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam Rangka Hari Ulang Tahun TNI ke-80 Tahun 2025. Kapolsek Mengwi, Kompol A.A Gede Rai Darmayasa, beserta jajarannya melakukan kunjungan ke Kantor Koramil 1611-04/Mengwi, pada hari Minggu, 5 Oktober 2025, pukul 09.40 Wita. Kunjungan ini dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke-80 yang jatuh pada tanggal 5 Oktober 2025. Kapolsek […]

  • Babinsa Desa Kumbang Dampingi Petani Panen Padi di Dusun Batu Empas

    Babinsa Desa Kumbang Dampingi Petani Panen Padi di Dusun Batu Empas

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Lombok Timur-Babinsa Desa Kumbang, Serka Husni Jayadi dari Koramil 1615-05/Masbagik, melaksanakan pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) pada kegiatan panen padi yang berlangsung di Dusun Batu Empas, Desa Kumbang, Kecamatan Masbagik, Kabupaten Lombok Timur, Minggu (10/08/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI dalam mendukung program pemerintah untuk meningkatkan produktivitas pertanian sekaligus menjaga ketersediaan pangan di wilayah. […]

expand_less