Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Patriot Unity Run Sukses Digelar, Dandim Klungkung Apresiasi Peran Seluruh Pihak

Patriot Unity Run Sukses Digelar, Dandim Klungkung Apresiasi Peran Seluruh Pihak

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung, – Kejuaraan lari Patriot Unity Run yang diselenggarakan Kodim, Polres dan Kejari Klungkung dalam rangka memperingati HUT ke -80 Kemerdekaan RI Tahun 2025 sukses digelar, Minggu ( 03/08/25 ).

Sejumlah 975 atlet dan pecinta lari tampak begitu antusias mengikuti event lari yang dibagi menjadi dua katagori yaitu 5 K dan 10 K. Mengusung tema “ Lari Bersama Jaga Negeri “, kegiatan yang mengambil start dan finish di depan Puri Agung Klungkung ini dilepas langsung oleh Bupati Klungkung I Made Satria yang didampingi Wakil Bupati Tjokorda Gde Surya Putra, Dandim, Kapolres dan Kajari.

Dalam sambutannya, Bupati Klungkung I Made Satria menyampaikan acara ini tidak hanya untuk menyegarkan badan semata, akan tetapi untuk memperat silaturahmi sesuai dengan tema ” Lari Bersama Jaga Negeri “.

Sementara itu, Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han mengatakan event lari ini merupakan bagian dari peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia yang merupakan kolaborasi kami bersama Polres dan Kajari Klungkung.

Menurut pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung ini, Patriot Unity Run ini bukan hanya sekadar lomba lari untuk meraih prestasi saja, namun menjadi wujud nyata sinergitas TNI, Polri dan Kajari, khususnya di Kabupaten Klungkung,”terangnya.

Disamping itu, kegiatan ini sekaligus menjadi sebuah gerakan bersama untuk menyatukan seluruh pihak dalam satu tujuan yaitu menjalin persaudaraan dan menumbuhkan rasa nasionalisme, patroitisme dan cinta tanah air melalui olahraga,”lanjutnya.

Apresiasi dan terima kasih kepada seluruh pihak yang terlibat dalam penyelenggaraan Patriot Unity Run ini dan terima kasih kepada para peserta yang begitu semangat dan antusias untuk memeriahkan event ini, imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sertu Kadek Muliana Melaksanakan Komunikasi Sosial Dengan Warga Binaan

    Sertu Kadek Muliana Melaksanakan Komunikasi Sosial Dengan Warga Binaan

    • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menjalin silaturahmi, mempererat hubungan antara Babinsa dengan masyarakat, serta menggali informasi terkait situasi dan kondisi wilayah binaan guna mendukung pelaksanaan tugas kewilayahan. Babinsa Desa Jehem Koramil 1626-03/Tembuku Sertu Kadek Muliana melaksanakan komunikasi sosial dengan warga di Banjar Dinas Tingkadbatu Desa Jehem, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli. Kamis (10/07/25) Babinsa Jehem Sertu Kadek […]

  • Aparat Gabungan Di Nusa Penida Gelar Monitoring Pelabuhan

    Aparat Gabungan Di Nusa Penida Gelar Monitoring Pelabuhan

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 129
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka memastikan stabilitas keamanan di wilayah, Wadanramil 1610-04/Nusa Penida Kapten Inf Gede Putra Yadnya menerjunkan personel untuk melaksanakan monitoring wilayah, khususnya di area pelabuhan, Sabtu ( 16/08/25 ). Dengan bersinergi bersama instansi dan unsur terkait, pemantauan stabilitas wilayah ini dilakukan dengan penjagaan dan patroli di area pelabuhan untuk memastikan situasi dan kondisi serta […]

  • Kasdim Bima Sampaikan Dukungan Penuh dalam Rapat Koordinasi Percepatan Pangan
    NTT

    Kasdim Bima Sampaikan Dukungan Penuh dalam Rapat Koordinasi Percepatan Pangan

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Bima._ Pada hari Selasa, 29 Juli 2025, Kabupaten Bima menggelar Rapat Koordinasi Strategi Percepatan Pencapaian Swasembada Pangan yang bertempat di Gedung PGRI Kabupaten Bima, Kegiatan ini menjadi momentum penting untuk memperkuat sinergi antar berbagai pihak demi memenuhi kebutuhan pangan daerah yang berkelanjutan. Rapat yang dihadiri oleh pejabat dari berbagai instansi terkait, antara lain Kasdim 1608/Bima […]

  • Sentuhan Kasih Satgas Yonif 743/PSY Pos Merah Putih Bersama Warga Kampung Ginnik

    Sentuhan Kasih Satgas Yonif 743/PSY Pos Merah Putih Bersama Warga Kampung Ginnik

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua – Satgas Yonif 743/PSY Pos Merah Putih kembali hadir menyapa masyarakat di Kampung Ginnik, Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Papua, Selasa (16/09/2026). Kehadiran para prajurit Satgas Yonif 743/PSY Pos Merah Putih ini selalu dinanti masyarakat, karena bukan hanya datang membawa senyum persaudaraan, tetapi juga menghadirkan kepedulian nyata bagi sesama. Dalam kesempatan penuh […]

  • Hangatnya Kebersamaan Satgas Yonif 743/PSY dan Forkopimda di Halaman Kantor Bupati Puncak Jaya

    Hangatnya Kebersamaan Satgas Yonif 743/PSY dan Forkopimda di Halaman Kantor Bupati Puncak Jaya

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Puncak Jaya — Suasana hangat dan penuh semangat tampak mewarnai halaman Kantor Bupati Puncak Jaya saat Satgas Yonif 743/PSY bersama jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah melaksanakan kegiatan olahraga bersama dihalaman Kantor Bupati Puncak Jaya, Papua Tengah, Sabtu (2/08/2025). Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Dansatgas Yonif 743/PSY, Letkol Inf Hery Mujiono ini bukan sekadar aktivitas fisik, […]

  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Rindi Umalulu Terjun ke Lahan Pertanian
    NTB

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Rindi Umalulu Terjun ke Lahan Pertanian

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 95
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Fajarudin dan Praka Gusnanda, turut serta mendampingi para petani mencabut bibit padi di lahan persawahan milik warga Desa Tanaraing, Kecamatan Rindi, Kabupaten Sumba Timur.Selasa (12/08/2025) Kegiatan ini merupakan bentuk nyata dukungan TNI AD terhadap sektor pertanian, khususnya dalam membantu […]

expand_less