Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Danramil 1623-06/Selat turut hadiri pembukaan Musyawarah Daerah MUI Kab.Karangasem tahun 2025.

Danramil 1623-06/Selat turut hadiri pembukaan Musyawarah Daerah MUI Kab.Karangasem tahun 2025.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Dalam rangka persiapan upacara peringatan HUT kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025 di wilayah Kec.Karangasem, anggota Koramil 1623-01/Karangasem Serka Komang Berata dan Serda l Ketut Minggu Widiarta melaksanakan pembinaan pelatihan siswa-siswi peserta Paskibra, di Lapangan Ki Kopang Desa Seraya Tengah Kec/Kab.Karangasem, pada Sabtu (02/08/25).

Peserta Paskibra Kec.Karangasem sebanyak 10 orang merupakan siswa-siswi terpilih yang telah melalui serangkaian tes dan dinyatakan memenuhi kriteria, mengingat beban dipundak mereka tidaklah ringan sebagai pasukan pengibar bendera pada upacara peringatan HUT kemerdekaan RI ke-80 tanggal 17 Agustus 2025 nanti maka diberikan pelatihan PBB oleh TNI Koramil 1623-01/Karangasem.

Serka Komang Berata disela-sela kegiatan latihan mengungkapkan “untuk hari ini siswa-siswi peserta Paskibra Kec.Karangasem diberikan latihan penguatan fisik seperti lari, push up dan sit up dilanjutkan latihan PBB, ujarnya.

Waktu yang masih ada kedepannya kami akan manfaatkan untuk memantapkan latihan formasi pengibaran dan penurunan bendera, pungkasnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Ajak Warga Watukamba Jaga Keamanan dan Kesehatan Lingkungan
    NTT

    Babinsa Ende Ajak Warga Watukamba Jaga Keamanan dan Kesehatan Lingkungan

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Praka Ramdani G. U., melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detukeli Watukamba, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Senin pagi pukul 08.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Babinsa dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah binaan. Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Koramil 1625-05/Aesesa Hadiri Rakor Persiapan Festival ONE BE ke-III dan Jelajah Timur 2025

    Koramil 1625-05/Aesesa Hadiri Rakor Persiapan Festival ONE BE ke-III dan Jelajah Timur 2025

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Serka Laudowik P. Hurek mewakili Pabung menghadiri rapat koordinasi persiapan kegiatan Festival Nagekeo ONE BE ke-III dan Jelajah Timur 2025. Kegiatan berlangsung pada Rabu, 01 Oktober 2025 di Aula Bupati Nagekeo, Komplek Cici Centre, Kelurahan Lape, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Acara diawali dengan penyambutan tim koordinator Jelajah Timur melalui pengalungan […]

  • Babinsa Desa Tongo Sampaikan Materi Wawasan Kebangsaan dalam Kegiatan MPLS SMKN 1 Maluk.

    Babinsa Desa Tongo Sampaikan Materi Wawasan Kebangsaan dalam Kegiatan MPLS SMKN 1 Maluk.

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung pelaksanaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS), Babinsa Desa Tongo, Sertu Lalu Edi Kz, memberikan materi tentang Wawasan Kebangsaan kepada siswa-siswi baru SMKN 1 Maluk, bertempat di halaman SMKN 1 Maluk, Desa Benete, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Jumat, (25/07/2025), pukul 08.30 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari pembinaan […]

  • 68 Personel Kodim 1608/Bima Raih Kenaikan Pangkat, Dandim Tekankan Profesionalisme dan Loyalitas

    68 Personel Kodim 1608/Bima Raih Kenaikan Pangkat, Dandim Tekankan Profesionalisme dan Loyalitas

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Kota Bima, 1 Oktober 2025 — Bertempat di Aula Serbaguna Kodim 1608/Bima, Jln. Soekarno Hatta, Kelurahan Sadia, Kecamatan Mpunda, Kota Bima, Acara Korps Raport Kenaikan Pangkat Perwira, Bintara, dan Tamtama berlangsung dengan khidmat dan meriah. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Komandan Kodim (Dandim) 1608/Bima Letkol Inf. Andi Lulianto, S.Kom., M.M, serta dihadiri peserta terdiri dari […]

  • Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao Amankan Keberangkatan Kapal Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao Amankan Keberangkatan Kapal Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Untuk menjaga keamanan jalanan transportasi laut, Babinsa dari Koramil yang dipimpin oleh Kodim 1627/Rote Ndao melakukan pengamanan dan pengawasannyaun di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Kecamatan Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten R Koptu Mesak Foeh, yang adalah Babinsa, melakukan penugasan terkait dengan pengamanan di atas mulai pukul 08.00 WITA. Tugas tersebut bertujuan sebagai […]

  • Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Brang Rea Rehap Masjid Al-Muhajirin

    Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Brang Rea Rehap Masjid Al-Muhajirin

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menumbuhkan semangat kebersamaan, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan gotong royong perehapan Masjid Al-Muhajirin bersama masyarakat, Rabu (14/01/2026). Kegiatan tersebut dipimpin oleh DPP Danpos Ramil Brang Rea Serka Kusmiran, yang diikuti seluruh Babinsa Kecamatan Brang Rea. Gotong royong dilaksanakan mulai pukul 07.10 WITA dan […]

expand_less