Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Satgas TMMD ke-125 Kodim 1607/Sumbawa Kebut Pemasangan Pondasi Jembatan Antar Desa
NTB

Satgas TMMD ke-125 Kodim 1607/Sumbawa Kebut Pemasangan Pondasi Jembatan Antar Desa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
  • comment 0 komentar

NTB – Sumbawa Besar – Personel Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa terus menunjukkan dedikasi tinggi dalam membangun infrastruktur desa. Salah satu sasaran fisik prioritas saat ini adalah percepatan pembangunan jembatan penghubung antara Desa Kalabeso dan Desa Labuan burung, Kecamatan Buer. Kamis (31/07/2025).

Jembatan yang dibangun ini memiliki peran strategis sebagai akses vital penghubung antar dua desa, sekaligus menjadi jalur distribusi hasil pertanian dan aktivitas ekonomi masyarakat setempat. Hingga hari ini, proses pembangunan jembatan terus digenjot, meski dihadapkan dengan kondisi cuaca yang kurang bersahabat.

Sebagai kordinator pelaksanaan satgas TMMD dan juga menjabat sebagai (Pasi Ter) Kodim 1607/Sumbawa Lettu inf Lalu M. Said, Yang berada di lokasi, menyampaikan bahwa progres pembangunan jembatan sudah mencapai tahap pemasangan pondasi utama. “Kami terus kebut pekerjaan ini bersama warga setempat. Semangat gotong royong menjadi kunci utama agar pembangunan selesai tepat waktu dan memberikan manfaat langsung bagi masyarakat,” ujarnya.

Ia menambahkan bahwa keterlibatan warga dalam setiap tahapan pekerjaan membuktikan kemanunggalan TNI dan rakyat. Masyarakat Kalabeso dan Labuan Burung sangat antusias mendukung program TMMD karena jembatan tersebut sudah lama dinantikan.

“Kalau jembatan ini sudah selesai, akses kami ke desa sebelah jadi jauh lebih mudah. Dulu kalau musim hujan, kami harus memutar cukup jauh,” ujar salah seorang warga Desa Labuan yang ikut bergotong royong.

Program TMMD ke-125 ini tidak hanya fokus pada pembangunan fisik, namun juga membangun semangat kebersamaan dan pemberdayaan masyarakat desa menuju kesejahteraan yang berkelanjutan. (Pendim Sumbawa)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI–Rakyat Bersatu: Pos Motamasin Gelar Panen Pisang Bersama Warga

    TNI–Rakyat Bersatu: Pos Motamasin Gelar Panen Pisang Bersama Warga

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pos Motamasin Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarmed 12 Kostrad kembali menunjukkan kedekatan dengan masyarakat melalui kegiatan panen pisang bersama warga Desa Namfalus, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka. Kegiatan yang berlangsung penuh kebersamaan ini menjadi bagian dari upaya menjaga hubungan harmonis sekaligus meningkatkan ketahanan pangan di wilayah perbatasan. Personel Pos Motamasin bersama warga turun langsung ke kebun, […]

  • Babinsa Soa Hadiri Musyawarah Desa Perubahan RKPDES dan APBDES Tahun 2025

    Babinsa Soa Hadiri Musyawarah Desa Perubahan RKPDES dan APBDES Tahun 2025

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 65
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa wilayah Kecamatan Soa, Kopda Heronimus T Rema, pada hari Jumat 26 September 2025 menghadiri undangan Musyawarah Desa terkait Perubahan RKPDES dan APBDES Tahun Anggaran 2025 serta Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Seso Tahun Anggaran 2026. Kegiatan berlangsung di Aula Kantor Desa Seso, Kecamatan Soa, Kabupaten Ngada. Musyawarah tersebut dihadiri oleh […]

  • Babinsa Kopda Kosmas Kerhi Aktif Lakukan Komsos di Desa Peozaka, Warga Sambut Antusias

    Babinsa Kopda Kosmas Kerhi Aktif Lakukan Komsos di Desa Peozaka, Warga Sambut Antusias

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Kosmas Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah bersama warga binaan di Desa Peozaka, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Minggu (28/9) pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial yang rutin dilakukan Babinsa guna menjalin komunikasi yang […]

  • Sinergitas Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Wujudkan Ketertiban Piodalan Pagerwesi

    Sinergitas Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pecalang Wujudkan Ketertiban Piodalan Pagerwesi

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Gianyar – Saba, Rabu (10/9/2025) Babinsa Saba Koramil 1616-04/Blahbatuh Pelda I Dewa Gd Agus Sastrawan bersama Bhabinkamtibmas Desa Saba Bripka I Nyoman Mara Arta dan Pecalang Desa Adat melaksanakan pengamanan serta pengaturan lalu lintas pada kegiatan persembahyangan Piodalan/Puja Wali di Pura Padmasana Balai Banjar Kawan Bonbiyu, Desa Saba, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. Kehadiran aparat keamanan […]

  • Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Wolomage

    Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Wolomage

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Sertu Ilham, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Monitoring di Desa Wolomage, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, Selasa pagi (11/11/2025). Kegiatan dimulai pada pukul 09.00 Wita dan berlangsung hingga pukul 09.32 Wita. Dalam kegiatan ini, Babinsa memantau kondisi wilayah binaan serta memastikan situasi tetap aman dan kondusif. Selain […]

  • Menyambut Tahun Baru  2026 Yonif  900/SBW Adakan Doa Bersama

    Menyambut Tahun Baru 2026 Yonif 900/SBW Adakan Doa Bersama

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sebagai ucap rasa syukur Kepada Tuhan Yang Maha Esa Batalyon Infanteri 900/Satya Bhakti Wirottama melaksanakan Doa Bersama di tempat ibadah masing-masing dalam rangka menyambut tahun baru 2026. Rabu, 31/12/2025. Yonif 900/SBW tidak melewatkan momen tersebut dengan cara mengadakan kegiatan doa bersama di Markas Komando Yonif 900/SBW, Kegiatan yang dilaksanakan di tempat sesuai rumah ibadah masing […]

expand_less