Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Hari Ke-7 TMMD ke-125, Satgas BKO Cetak Batako untuk Rumah Warga Desa Kiraman
NTT

Hari Ke-7 TMMD ke-125, Satgas BKO Cetak Batako untuk Rumah Warga Desa Kiraman

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
  • comment 0 komentar

NTT- Alor Selatan, 30 Juli 2025 – Memasuki hari ke-7 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125, Satgas BKO TMMD Kodim 1622/Alor terus menunjukkan semangat gotong royong dan kepedulian terhadap kebutuhan warga. Salah satu kegiatan tambahan yang dilaksanakan hari ini adalah membantu mencetak batu batako sebagai bahan utama untuk perehaban rumah milik Bapak Yusuf Mautang di Dusun 2 Sidapura, RT 05/RW 04, Desa Kiraman, Kecamatan Alor Selatan.

Proses pencetakan batako ini dilakukan langsung oleh personel Satgas BKO bersama warga sekitar yang dengan sukarela turut serta. Kegiatan ini merupakan bagian dari program tambahan TMMD berupa perehaban rumah tidak layak huni agar menjadi tempat tinggal yang lebih aman dan layak bagi masyarakat.

Dansatgas TMMD Letkol Czi Arya Darma, S.T., menyampaikan bahwa keterlibatan personel Satgas dalam mencetak batako ini adalah bentuk nyata dari komitmen TNI dalam membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat, tidak hanya melalui pembangunan fisik seperti pembukaan jalan, tetapi juga melalui bantuan langsung terhadap kebutuhan dasar warga.

“Kita tidak hanya membangun infrastruktur, tetapi juga membangun harapan. Rumah layak huni adalah kebutuhan dasar. Dengan mencetak batako ini, kita ikut mempercepat proses perehaban rumah Pak Yusuf agar bisa segera ditempati dengan nyaman,” ujar Dansatgas.

Kegiatan ini pun mendapat apresiasi dari warga sekitar, termasuk Bapak Yusuf Mautang yang merasa sangat terbantu dengan kehadiran Satgas TMMD. Ia mengaku bersyukur karena rumahnya yang sebelumnya dalam kondisi kurang layak kini tengah direhabilitasi berkat program TMMD. Kehadiran TNI melalui TMMD di Desa Kiraman dirasakan langsung manfaatnya oleh masyarakat.

(Pendim1622/Alor)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peduli Terhadap Lingkungan, Personel Koramil Kerambitan Terlibat Dalam Aksi Bersih-Bersih Sampah

    Peduli Terhadap Lingkungan, Personel Koramil Kerambitan Terlibat Dalam Aksi Bersih-Bersih Sampah

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Tabanan — Dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan dan peringatan Hari Ulang Tahun Kota Singasana yang ke-532, Personel Koramil 1619-05/Kerambitan yang dipimpin langsung oleh Danramil Kapten Cke Gede Resmanto turut berpartisipasi dalam kegiatan Gerebek Sampah Secara Serentak yang digelar di Pantai Kelating, Desa Kelating, Kec. Kerambitan, Jumat (14/11/2025)   Sejak pagi hari, jajaran TNI dari Koramil […]

  • ‎90 Rumah Terendam, TNI-Basarnas dan Warga Bersatu Tangani Dampak Jebolnya Tanggul Koko Tanggek

    ‎90 Rumah Terendam, TNI-Basarnas dan Warga Bersatu Tangani Dampak Jebolnya Tanggul Koko Tanggek

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Danramil 1615-02/Pringgabaya, Kapten Inf Agil, bersama anggota Koramil melaksanakan gotong royong membantu warga yang terdampak banjir akibat jebolnya tanggul Koko Tanggek. Kegiatan tersebut dipusatkan di Dusun Dasan Geres, Desa Batuyang, Kecamatan Pringgabaya, Kabupaten Lombok Timur, pada Jumat (19/09/2025). ‎ ‎Banjir yang terjadi mengakibatkan sekitar 90 unit rumah warga terendam air bercampur lumpur. […]

  • Koramil 1608-02/Bolo Amankan  Lomba Panahan tradisional Komunitas SHC

    Koramil 1608-02/Bolo Amankan Lomba Panahan tradisional Komunitas SHC

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Bolo,Bima _ Pada Sabtu, 30 Agustus 2025, Lapangan Paruga Na’e Sila Jalan Pendidikan Desa Kananga, Kecamatan Bolo, Kabupaten Bima menjadi saksi berlangsungnya Kompetisi Panahan Tradisional Se NTB. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Komunitas Panahan SHC (Sila Horsebow Competition) dalam rangka menyambut HUT RI ke-80 Tahun 2025. Danramil 1608-02/Bolo, Lettu Inf. Mustamin Hidayat beserta anggota melaksanakan pengamanan […]

  • Hormati Kearifan Lokal, Babinsa Kopda Kosmas Kerhi Dihadiri di Acara Adat di Ende
    NTT

    Hormati Kearifan Lokal, Babinsa Kopda Kosmas Kerhi Dihadiri di Acara Adat di Ende

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Sebagai bentuk kedekatan dengan masyarakat dan dukungan terhadap pelestarian budaya lokal, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Kosmas Kerhi, menghadiri acara seremonial adat yang digelar di Desa Rukuramba, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, Flores, Nusa Tenggara Timur, Rabu (23/7/2025) pagi. Acara adat tersebut merupakan bagian dari rangkaian persiapan pernikahan salah satu warga binaan Babinsa. Kehadiran Kopda Kosmas […]

  • Babinsa Koramil Maurole Laksanakan Pamwil dan Karya Bhakti Pengerjaan MCK di Desa Tou Timur

    Babinsa Koramil Maurole Laksanakan Pamwil dan Karya Bhakti Pengerjaan MCK di Desa Tou Timur

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serka Densus Berno, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) sekaligus Karya Bhakti Pengerjaan MCK bersama masyarakat di Desa Tou Timur, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Rabu (17/12/2025). Kegiatan dimulai pukul 07.36 WITA dan berlangsung hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bentuk pendampingan Babinsa terhadap warga serta wujud kemitraan TNI dengan masyarakat dalam upaya […]

  • ‎Koramil Ropang Gencarkan Patroli Malam dan Peringatkan Warga Hadapi Musim Hujan
    NTB

    ‎Koramil Ropang Gencarkan Patroli Malam dan Peringatkan Warga Hadapi Musim Hujan

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Guna memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah, Anggota Koramil 1607-03/Ropang melaksanakan patroli malam pada Sabtu, 29 November 2025. Patroli ini dilakukan dengan menyisir wilayah Kecamatan Ropang dan sekitarnya. ‎ ‎Selama kegiatan, personel Koramil melakukan pengecekan situasi kamtibmas, berdialog dengan warga, dan memantau titik-titik yang berpotensi terjadi gangguan keamanan. Pendekatan humanis yang dilakukan […]

expand_less