Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Babinsa Serka Wagimin Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat di Wilayah Binaan
NTB

Babinsa Serka Wagimin Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat di Wilayah Binaan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Wagimin, menggelar kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) di Dusun Tepatae, Desa Dile, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende pada Rabu pagi, 30 Juli 2025 pukul 09.15 Wita.

Kegiatan yang digelar di wilayah binaan ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi keamanan sekaligus memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat setempat. Dalam kesempatan tersebut, Serka Wagimin memberikan himbauan kepada warga Dusun Tepatae agar tetap waspada terhadap cuaca yang tidak menentu, khususnya curah hujan yang dapat meningkatkan risiko bencana seperti banjir dan longsor.

“Warga diminta untuk menjaga faktor keamanan, menghindari daerah rawan bencana, serta berhati-hati ketika berpergian atau melakukan aktivitas di luar rumah,” ujar Serka Wagimin saat memberikan sosialisasi.

Kegiatan Komsos dan Pamwil yang berjalan dengan lancar dan aman ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan sebagai ujung tombak TNI Angkatan Darat dalam membantu mengatasi kesulitan masyarakat serta memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Masyarakat Dusun Tepatae menyambut baik kehadiran Babinsa yang selalu aktif berkomunikasi dan memantau kondisi wilayah, sehingga tercipta situasi yang kondusif dan aman bagi seluruh warga.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peringati Hari Pahlawan Ke 80 Tahun 2025, Dandim Klungkung Hadiri Upacara Ziarah Dan Tabur Bunga

    Peringati Hari Pahlawan Ke 80 Tahun 2025, Dandim Klungkung Hadiri Upacara Ziarah Dan Tabur Bunga

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Diwarnai dengan peletakan karangan bunga dan tabur bunga, upacara ziarah nasional kembali digelar Pemkab Kabupaten Klungkung dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Ke 80 Tahun 2025 di Tugu Pahlawan Semaraloka, Desa Gelgel, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Senin ( 10/11/25 ). Kegiatan yang dipimpin Wakil Bupati Klungkung Tjokorda Gde Surya Putra, S.E selaku Irup turut pula dihadiri oleh […]

  • Satgas Pamtas Yonarhanud 15/DBY Bagikan Buku dan Bingkisan di Desa Manusasi

    Satgas Pamtas Yonarhanud 15/DBY Bagikan Buku dan Bingkisan di Desa Manusasi

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Desa Manusasi, 11 September 2025 – Personel Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY, yang dipimpin oleh Letda Arh Gunanjar, melaksanakan kegiatan sosial yang bermanfaat bagi masyarakat. Dalam kegiatan ini, mereka memberikan buku tulis kepada Kepala Sekolah SDK Manusasi untuk dibagikan kepada siswa-siswi di sekolah tersebut. Kepala Sekolah SDK Manusasi menyambut baik inisiatif ini dan […]

  • Babinsa Rababaka Ajak Warga Waspada Banjir dan Tanah Longsor di Musim Hujan
    NTB

    Babinsa Rababaka Ajak Warga Waspada Banjir dan Tanah Longsor di Musim Hujan

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Selasa (2/11/2025) pukul 21.15 WITA, Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Desa Rababaka, Sertu Rifaid, bersama Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) dan Karang Taruna melaksanakan kegiatan ronda malam serta kongkow bersama warga binaan di Dusun Saleko. Kegiatan ini bertujuan mempererat silaturahmi antara aparat TNI dengan masyarakat sekaligus memantau kondisi keamanan lingkungan di wilayah binaan. Melalui pendekatan […]

  • Sinergi Dinas Pangan dan Bulog Wujudkan Stabilitas Harga di Kabupaten Alor

    Sinergi Dinas Pangan dan Bulog Wujudkan Stabilitas Harga di Kabupaten Alor

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Dalam rangka memperingati Hari Pangan Sedunia (HPS) ke-45 yang jatuh pada tanggal 16 Oktober 2025, Dinas Pangan Kabupaten Alor bersinergi dengan Perum Bulog Cabang Kalabahi melaksanakan Gerakan Pangan Murah Serentak bertempat di Lapangan Mini Kalabahi, Kelurahan Kalabahi Kota, Kecamatan Teluk Mutiara. Kegiatan yang juga menjadi bagian dari Pekan Wisma Raya I Kabupaten Alor 2025 ini […]

  • Dari Desa Sermong untuk Indonesia, Groundbreaking 80.000 Gerai Koperasi Merah Putih Digelar Serentak

    Dari Desa Sermong untuk Indonesia, Groundbreaking 80.000 Gerai Koperasi Merah Putih Digelar Serentak

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan menghadiri kegiatan Groundbreaking Peletakan Batu Pertama Pembangunan Fisik 80.000 Gerai Pergudangan dan Kelengkapan Serentak Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih melalui Video Conference (Vicon), yang digelar pada Jumat (17/10/2025) pukul 15.00 WITA di Desa Sermong, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini menandai dimulainya […]

  • Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Bantu Bangun Puskesmas Pembantu di Perbatasan Belu

    Satgas Pamtas Yonarmed 12 Kostrad Bantu Bangun Puskesmas Pembantu di Perbatasan Belu

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Belu, Nusa Tenggara Timur — Prajurit Pos Kewar Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan karya bakti pembangunan Puskesmas Pembantu yang berlokasi di Desa Kewar, Kecamatan Lamaknen, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap peningkatan fasilitas kesehatan masyarakat di wilayah perbatasan. (Rabu, 12 November 2025). Pembangunan Puskesmas Pembantu tersebut […]

expand_less