Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Koramil 1614-01 Dompu Kawal Penyerapan Gabah Petani oleh Bulog

Koramil 1614-01 Dompu Kawal Penyerapan Gabah Petani oleh Bulog

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB– Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Kelurahan Potu Koramil 1614-01/Dompu, Serda Kardin, melaksanakan pendampingan kegiatan panen padi di wilayah binaannya, tepatnya di Lingkungan Zero Barat, Kelurahan Potu, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu,Selasa 29 Juli 2025.

Luas lahan yang dipanen mencapai kurang lebih 1,70 hektare, dengan total hasil panen sebanyak 135 karung gabah atau setara dengan 12,3 ton. Seluruh hasil panen tersebut langsung dibeli oleh Perum Bulog, tanpa melalui tengkulak, sebagai bagian dari upaya stabilisasi stok dan harga beras nasional.

Pendampingan yang dilakukan oleh Babinsa merupakan wujud sinergitas TNI AD bersama petani serta pemerintah dalam menjamin ketahanan pangan, sekaligus membantu petani agar hasil panennya terserap secara maksimal.

Kegiatan ini juga mencerminkan peran aktif Babinsa sebagai ujung tombak satuan kewilayahan yang terus hadir di tengah masyarakat dalam setiap proses pertanian, mulai dari penanaman hingga panen.

Dengan langkah konkret seperti ini, TNI bersama instansi terkait terus berkomitmen menjaga ketahanan pangan sebagai salah satu pilar penting dalam menjaga stabilitas nasional.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Malam Koramil Poto Tano Tegakkan Ketertiban di Masyarakat

    Patroli Malam Koramil Poto Tano Tegakkan Ketertiban di Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Nurdin, melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Poto Tano pada Selasa malam, pukul 21.20 Wita. Kegiatan ini merupakan upaya Koramil dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya. Selama patroli, Serda Nurdin memberikan imbauan kepada warga untuk selalu menjaga ketertiban, keamanan, serta kewaspadaan di lingkungan […]

  • Ngenteg Linggih di Pura Dalem Kokarlian, Babinsa Bersama Forkopimcam Hadiri Upacara Sakral Umat Hindu

    Ngenteg Linggih di Pura Dalem Kokarlian, Babinsa Bersama Forkopimcam Hadiri Upacara Sakral Umat Hindu

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 58
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Kokarlian, Serda Beni Eka S. dari Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan pendampingan kegiatan Upacara Ngenteg Linggih Rsi Gana Manca Keludring yang digelar di Pura Dalem Desa Kokarlian, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (21/10/2025) pukul 07.30 Wita. Upacara keagamaan ini dipimpin oleh Pedanda dari Lombok dan dihadiri oleh […]

  • Serda Efendi Laksanakan Patroli Malam di Kecamatan Jereweh

    Serda Efendi Laksanakan Patroli Malam di Kecamatan Jereweh

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Minggu (11/01/2026). Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh petugas piket Koramil 1628-05/Jereweh a.n. Serda Efendi pada pukul 21.15 WITA dengan menyasar sejumlah titik strategis dan pemukiman warga di seputaran […]

  • Dengan Senyum dan Keakraban, Babinsa Sertu Patricio Bangun Komunikasi Positif di Desa Binaan

    Dengan Senyum dan Keakraban, Babinsa Sertu Patricio Bangun Komunikasi Positif di Desa Binaan

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Kamis 23 Oktober 2025, Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi dan memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Oepuah Sertu Patricio Maupelun dari Koramil 1618-06/Bian melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama para ibu-ibu warga binaan di Desa Oepuah, Kecamatan Biboki Moenleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU)., Kegiatan ini berlangsung sederhana namun penuh makna, diwarnai suasana akrab […]

  • Koramil Macang Pacar Patroli Malam — TNI Selalu Hadir untuk Rakyat!
    NTT

    Koramil Macang Pacar Patroli Malam — TNI Selalu Hadir untuk Rakyat!

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Pacar, 25 November 2025 — Dalam rangka memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif, personel Koramil 1630-03/Macang Pacar melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Pacar, Kabupaten Manggarai Barat, pada Selasa (25/11/2025) Kegiatan patroli dipimpin oleh Serda Muhsinin selaku Danpok, dengan kekuatan 4 orang anggota Koramil 1630-03/MP. Patroli dilakukan dengan menyisir sejumlah titik rawan dan […]

  • Kodim 1630/Manggarai Barat Gelar Patroli Malam: Jaga Keamanan Labuan Bajo

    Kodim 1630/Manggarai Barat Gelar Patroli Malam: Jaga Keamanan Labuan Bajo

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Labuan Bajo, Manggarai Barat – Kodim 1630/Manggarai Barat menggelar patroli malam dalam rangka menciptakan keamanan dan ketertiban di wilayah Labuan Bajo, Sabtu malam (13/9/2025). Kegiatan ini dipusatkan di halaman Makodim 1630/Manggarai Barat, Jalan Senaru, Kelurahan Wae Kasambi, Kecamatan Komodo. Patroli dipimpin oleh Kapten Inf Alex Manerili dengan kekuatan 20 personel. Rute patroli meliputi Makodim – […]

expand_less