Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Babinsa Naikliu Fasilitasi Diskusi Warga Tentang Adat Pernikahan
NTT

Babinsa Naikliu Fasilitasi Diskusi Warga Tentang Adat Pernikahan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Posramil Manubelon Koramil 1604-03/Naikliu, Serka Lodian Radja Wila, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaannya di Dusun 3, Desa Manubelon, Kecamatan Amfoang Barat Daya, Kabupaten Kupang, pada Minggu (27/07/2025). Dalam komsos tersebut, Babinsa membahas tradisi lokal seputar pernikahan adat yang berlaku di wilayah Amfoang.

Warga menyampaikan berbagai tahapan dan persyaratan adat yang wajib dijalani sebelum melaksanakan pernikahan secara gerejawi. Serka Lodian menyimak dan turut memberi pandangan soal pentingnya menjaga nilai-nilai budaya lokal tanpa mengesampingkan hukum dan norma keagamaan yang berlaku.

Kegiatan komsos ini menjadi ajang diskusi terbuka antara Babinsa dan warga untuk mempererat hubungan serta memperdalam pemahaman terhadap kearifan lokal. Serka Lodian juga menekankan pentingnya melestarikan adat istiadat sebagai identitas budaya masyarakat Amfoang yang telah diwariskan turun-temurun.

Dengan adanya kegiatan seperti ini, diharapkan masyarakat semakin sadar akan pentingnya menjaga harmoni antara adat dan ajaran agama. Komsos yang dilakukan Babinsa menjadi jembatan komunikasi yang efektif untuk memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat dalam bingkai budaya dan nilai luhur bangsa. (Pendim1604).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mayor Hendri Dunant Ajak Prajurit Tumbuhkan Disiplin Dan Patriotisme

    Mayor Hendri Dunant Ajak Prajurit Tumbuhkan Disiplin Dan Patriotisme

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Pgs. Kasdim 1604/Kupang, Mayor Inf Hendri Dunant, S.I.P., bertindak sebagai inspektur upacara pada pelaksanaan Upacara Bendera hari Senin. Kegiatan tersebut diikuti oleh peserta dari Staf Makodim 1604/Kupang dan Koramil jajaran. Upacara berlangsung khidmat di Lapangan Apel Makodim 1604/Kupang, Jl. Muh. Hatta No.21, Kelurahan Fontein, Kecamatan Kota Raja, Kota Kupang, Senin (22/09/2024). Dalam pelaksanaan […]

  • Dandim 1622/Alor: Kenaikan Pangkat Adalah Tanggung Jawab Lebih Besar

    Dandim 1622/Alor: Kenaikan Pangkat Adalah Tanggung Jawab Lebih Besar

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Alor — Kalabahi —, Kodim 1622/Alor melaksanakan upacara Korp Raport Kenaikan Pangkat pada Kamis, 2 Oktober 2025, bertempat di Lapangan Upacara Makodim 1622/Alor, Jln. Eltari No.13, Kelurahan Mutiara, Kecamatan Teluk Mutiara, Kabupaten Alor. Upacara berlangsung mulai pukul 16.40 hingga 17.05 Wita dengan penuh khidmat, dipimpin langsung oleh Dandim 1622/Alor, Letkol Czi Arya Darma, S.T. sebagai […]

  • Desa Probur Siap Bangun Koperasi Merah Putih, Babinsa Turut Kawal Kegiatan

    Desa Probur Siap Bangun Koperasi Merah Putih, Babinsa Turut Kawal Kegiatan

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Desa Probur, Kecamatan Abad, Kabupaten Alor – Pada hari Kamis, 13 November 2025 pukul 10.00 Wita, Babinsa Kecamatan Abad, Sertu Thomas Kolimo, turut menghadiri kegiatan penentuan lokasi pembangunan Koperasi Merah Putih (KMP) di Desa Probur. Kegiatan ini dilaksanakan bersama pemerintah desa, pendamping KMP Kecamatan Abad, serta pengurus KMP Desa Probur. Turut hadir dalam kegiatan tersebut […]

  • Kodim 1602/Ende Hadiri Malam Pagelaran Budaya RRI Fest ke-80 di Ende

    Kodim 1602/Ende Hadiri Malam Pagelaran Budaya RRI Fest ke-80 di Ende

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menyongsong Hari Ulang Tahun ke-80 Radio Republik Indonesia (RRI), telah digelar Pagelaran Budaya RRI Fest 2025 bertempat di halaman Kantor RRI Ende, Jl. Durian, Kelurahan Paupire, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, Sabtu malam (06/09/2025). Acara yang mengusung tema “Lebih Hijau, Lebih Sehat, dan Lebih Berbudaya” ini dihadiri oleh berbagai unsur Forkopimda dan […]

  • Program Makan Bergizi Gratis di TK Negeri 1 Seteluk, Babinsa Koramil Seteluk Dukung Pemenuhan Gizi Anak Usia Dini.

    Program Makan Bergizi Gratis di TK Negeri 1 Seteluk, Babinsa Koramil Seteluk Dukung Pemenuhan Gizi Anak Usia Dini.

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar sebagai upaya pemerintah dalam meningkatkan asupan gizi bagi anak usia dini. Babinsa Desa Seteluk Tengah dari Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan pendampingan pelaksanaan MBG di TK Negeri 1 Seteluk, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Sabtu (06/12/2025), pukul 08,30 Wita. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memastikan […]

  • Patroli Malam Koramil Seteluk, Babinsa Himbau Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    Patroli Malam Koramil Seteluk, Babinsa Himbau Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat NTB — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam hari, anggota Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan patroli wilayah di Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan pada Kamis malam, (18/12/2025), pukul 21.30 WITA oleh personel Piket Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan. Patroli dilakukan menyasar sejumlah titik di wilayah Kecamatan Seteluk yang dinilai […]

expand_less