Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Penyaluran Bantuan Beras di Desa Mujahidin Didampingi Babinsa
NTB

Penyaluran Bantuan Beras di Desa Mujahidin Didampingi Babinsa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Sebagai bentuk kepedulian terhadap kesejahteraan masyarakat, Babinsa Desa Mujahidin, Serda Taufikurrahman, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran bantuan pangan berupa beras kepada warga penerima manfaat di Aula Kantor Desa Mujahidin, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (23/07/2025).

Bantuan beras yang disalurkan merupakan alokasi untuk bulan Juni dan Juli 2025, dengan total penerima sebanyak 113 orang. Masing-masing warga menerima 20 kilogram beras, sehingga jumlah keseluruhan beras yang dibagikan mencapai 226 karung.

Kegiatan penyaluran berlangsung lancar dan tertib dengan dukungan dari Tim Bantuan Pangan serta perangkat desa. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat tidak hanya memastikan kelancaran proses distribusi, tetapi juga menunjukkan komitmen TNI dalam mendukung program-program pemerintah di bidang ketahanan pangan.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut. Kepala Desa Mujahidin. Tim Bantuan Pangan. Babinsa Desa Mujahidin. Warga penerima manfaat

Serda Taufikurrahman menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini adalah wujud nyata peran TNI di tengah masyarakat. “Kami hadir untuk memastikan bantuan ini tersalurkan secara adil, aman, dan tepat sasaran. Semoga bantuan ini dapat meringankan beban masyarakat,” ujarnya.

Program bantuan pangan ini diharapkan dapat membantu meningkatkan ketahanan pangan keluarga serta mendukung upaya penurunan angka kemiskinan di wilayah Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/Sumbawa Barat).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa, dan Lurah Gianyar Kawal Pengobatan Mata Gratis Fasilitasi John Fawcett Foundation

    Sinergi Babinsa, dan Lurah Gianyar Kawal Pengobatan Mata Gratis Fasilitasi John Fawcett Foundation

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Gianyar, Kamis (28/8/2025) – Bentuk kepedulian Babinsa terhadap kesehatan masyarakat kembali terlihat dalam kegiatan sosial di wilayah binaan. Bertempat di Balai Banjar Candi Baru, Lingkungan Candi Baru, Kelurahan Gianyar, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar, Babinsa Kelurahan Gianyar Koramil 1616-01/Gianyar, Sertu I Made Merta Yasa, bersama Bimas Kelurahan Gianyar Aiptu I Gusti Ngurah Gede, dan Lurah Gianyar […]

  • Pasi Ops Kodim 1628/KSB Wakili Dandim, Jadi Wajah TNI di Pembukaan Sumbawa Barat Bersholawat III

    Pasi Ops Kodim 1628/KSB Wakili Dandim, Jadi Wajah TNI di Pembukaan Sumbawa Barat Bersholawat III

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Kehadiran Kapten Inf Fahmi, Pasi Ops Kodim 1628/KSB, menjadi sorotan utama dalam pembukaan Sumbawa Barat Bersholawat III di Hanipati Resto, Kecamatan Taliwang. Pasi Ops hadir mewakili Dandim 1628/KSB, menegaskan peran aktif TNI dalam mendukung kegiatan keagamaan dan pembinaan karakter generasi muda, Senin (24/11/2025). Acara yang berlangsung dari 24 hingga 26 November […]

  • Babinsa Desa Mengani Pendampingan Penanaman Padi   di Subak Giri Merta Yoga

    Babinsa Desa Mengani Pendampingan Penanaman Padi di Subak Giri Merta Yoga

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 93
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Mengani, Peltu Komang Wiredana, melaksanakan pendampingan kegiatan tanam padi (LTT) di Subak Giri Merta Yoga bertempat di lahan milik Jro Bayan Pasek dan Jro Bau Ketut Panggih, Desa Mengani, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Senin (15/07/25) Adapun data LTT Subak Giri Merta Yoga tercatat sebagai berikut, LBS (Luas Baku Sawah) 10,14 hektar, […]

  • Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Gotong Royong Bersama Perangkat Desa dan Masyarakat

    Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Gotong Royong Bersama Perangkat Desa dan Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-03/Seteluk bersama perangkat desa dan masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong di sekitar Jembatan Tiu Jeruk, Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Jumat (03/10/2025). Kegiatan yang dipimpin oleh Babinsa Desa Seteluk Tengah, Sertu Dahlan, ini diikuti Kepala Desa Seteluk Tengah, staf desa, para anggota PDPGR, serta warga sekitar. Aksi gotong royong […]

  • Hari Juang Kartika Kodim 1604 Berbagi Sembako

    Hari Juang Kartika Kodim 1604 Berbagi Sembako

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Juang Kartika ke-80 Tahun Anggaran 2025, Kodim 1604/Kupang melaksanakan kegiatan bantuan sosial berupa pembagian sembako kepada masyarakat di wilayah perbatasan RI–RDTL. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Pgs. Pasiren Kodim 1604/Kupang Kapten Inf I Ketut Sabda Andika bersama enam orang anggota, bertempat di Desa Netemnanu Utara, Kecamatan Amfoang Timur, Kabupaten Kupang.Senin […]

  • Babinsa Pratu Yudha Santoso Ajak Warga Ranokolo Jaga Kamtibmas di Wilayah Binaan

    Babinsa Pratu Yudha Santoso Ajak Warga Ranokolo Jaga Kamtibmas di Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Yudha Santoso, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos), penarikan data (Pull Data), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Ranokolo, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Minggu pagi (10/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 07.00 WITA ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dalam melakukan pembinaan wilayah serta menjaga stabilitas keamanan di desa binaan. […]

expand_less