Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Jaga Kamtibmas, Babinsa Koramil Maurole Terjun Langsung ke Wilayah Binaan
NTT

Jaga Kamtibmas, Babinsa Koramil Maurole Terjun Langsung ke Wilayah Binaan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Maurole, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernande, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaan, tepatnya di Desa Rangalaka, Kecamatan Kota Baru, pada Rabu (23/7/2025) pukul 08.01 WITA hingga selesai.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) dalam rangka mendukung terciptanya stabilitas wilayah. Dalam pelaksanaannya, Babinsa menyambangi warga desa, memantau situasi keamanan lingkungan, serta menyerap berbagai aspirasi dan permasalahan yang dihadapi masyarakat.

“Melalui kegiatan ini, kami berupaya menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat serta memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat,” ujar Sertu Denis di sela-sela kegiatan.

Sebanyak 7 orang warga turut hadir dan berdialog langsung dengan Babinsa. Mereka menyampaikan berbagai keluhan serta harapan agar kehadiran TNI terus membantu menjaga stabilitas wilayah, khususnya di daerah pedesaan.

Warga menyambut baik kegiatan tersebut dan mengapresiasi kehadiran Babinsa yang dinilai selalu responsif terhadap berbagai persoalan di lapangan.

Kegiatan berjalan dalam keadaan aman, tertib, dan lancar, serta mendapat sambutan antusias dari masyarakat. Kehadiran Babinsa di tengah-tengah warga dinilai sangat penting dan menjadi wujud nyata peran aktif TNI dalam menjaga ketahanan wilayah dari tingkat desa.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Fasilitasi Mediasi Warga Terkait Dugaan Kekerasan terhadap Anak di Desa Bubunan

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Fasilitasi Mediasi Warga Terkait Dugaan Kekerasan terhadap Anak di Desa Bubunan

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    SERIRIT, (05/01/2026) — Dalam Rangka Komsos, Babinsa Desa Bubunan Sertu Nyoman Suarjana bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Made Subagiasa melaksanakan kegiatan mediasi warga terkait dugaan tindakan kekerasan berupa penendangan terhadap seorang anak kecil. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Perbekel Desa Bubunan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Mediasi dilaksanakan sebagai upaya penyelesaian secara kekeluargaan atas permasalahan yang terjadi di […]

  • Babinsa Tangguwisia Laksanakan Komsos dan Koordinasi Rencana KDMP Bersama Pemerintah Desa

    Babinsa Tangguwisia Laksanakan Komsos dan Koordinasi Rencana KDMP Bersama Pemerintah Desa

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    SERIRIT, — Pada hari Kamis, 30 Oktober 2025 pukul 09.00 Wita, Babinsa Desa Tangguwisia, Pelda Kadek Jim Nana, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus koordinasi rencana lokasi Karya Bakti TNI Manunggal Desa Produktif (KDMP) di Desa Tangguwisia, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Babinsa untuk mempererat sinergi dengan […]

  • Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur Dampingi Program Pemberian Makanan Sehat Bergizi

    Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur Dampingi Program Pemberian Makanan Sehat Bergizi

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Sabtu, 22 November 2025 pukul 07.00 WITA, bertempat di Yayasan Terdinda Berkat Lancar Desa Papela Kecamatan Rote Timur, Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur Serda Ismail Rahadat melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat bergizi kepada siswa/i tingkat TK/PAUD, SD, SMP, SMA, dan sederajat. Kegiatan ini diselenggarakan oleh pihak ketiga bekerja sama dengan […]

  • Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Gelar Karya Bakti Bersama Warga di Desa Ofalangga

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Gelar Karya Bakti Bersama Warga di Desa Ofalangga

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Dalam rangka mempererat kebersamaan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan kegiatan karya bakti bersama warga masyarakat di Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Selasa (21/10/2025) pukul 12.15 WITA. Kegiatan karya bakti tersebut difokuskan pada perbaikan atap rumah milik Bapak Adam Lusi yang sudah […]

  • TNI Hadir di Tengah Rakyat: Babinsa Ende Laksanakan Puldata dan Pamwil
    NTT

    TNI Hadir di Tengah Rakyat: Babinsa Ende Laksanakan Puldata dan Pamwil

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Maurole, Ende – Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga kondusivitas wilayah, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Yudha Santoso, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengumpulan Data Teritorial (Puldata), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ranokolo, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Jumat (18/7/2025). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.00 WITA tersebut diikuti oleh delapan orang warga […]

  • Babinsa Desa Woloau Tingkatkan Rasa Aman dan Nyaman Melalui Komsos dan Pamwil

    Babinsa Desa Woloau Tingkatkan Rasa Aman dan Nyaman Melalui Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende – Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga stabilitas wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Monitoring, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Woloau, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung pada Kamis pagi (28/8), mulai pukul 08.00 Wita hingga selesai, dipimpin langsung oleh Babinsa Pratu Yudha Santoso. Kehadiran Babinsa […]

expand_less