Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Duda Utara Awasi Pendistribusian Bantuan Beras CPP

Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Duda Utara Awasi Pendistribusian Bantuan Beras CPP

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Desa Duda Utara Koramil 1623-06/Selat Peltu I Kadek Suadnyana melaksanakan monitoring sekaligus pengamanan kegiatan pembagian bantuan beras cadangan pangan pemerintah (CPP), di Kantor Desa Duda Utara , Kec.Selat, Kab.Karangasem, pada Senin (21/07/25).

Warga masyarakat Desa Duda Utara yang menerima bantuan beras cadangan pangan pemerintah (CPP) alokasi bulan Juni dan Juli sebanyak 384 orang masing-masing menerima 20 kg beras.

Babinsa Desa Duda Utara Peltu I Kadek Suadnyana disela-sela kegiatan mengatakan “kehadiran kami selaku Babinsa untuk membantu mengawal pendistribusian bantuan beras CPP agar dapat berjalan lancar dan tepat sasaran” ujarnya.

Bantuan pangan ini merupakan program pemerintah yang ditujukan kepada keluarga penerima manfaat untuk membantu meringankan beban ekonomi serta mengatasi kerawanan pangan dimasyarakat, tutupnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1625-02/Aimere Dukung Program Swasembada Pangan melalui Zoom Panen Raya

    Koramil 1625-02/Aimere Dukung Program Swasembada Pangan melalui Zoom Panen Raya

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-02/Aimere, Serka Joktan N. Leo, melaksanakan kegiatan mengikuti Zoom Panen Raya Nasional sekaligus Pengumuman Swasembada Pangan oleh Presiden Republik Indonesia, Rabu (7/1/2026). Kegiatan tersebut berlangsung pada pukul 09.00 Wita di wilayah Desa Binawali dan diikuti dengan penuh perhatian sebagai bentuk dukungan TNI AD terhadap program ketahanan dan swasembada pangan nasional. Kehadiran […]

  • Timbun Jalan Rusak Akibat Longsor, Anggota Satgaster Bantu Perlancar Akses Transportasi Warga

    Timbun Jalan Rusak Akibat Longsor, Anggota Satgaster Bantu Perlancar Akses Transportasi Warga

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    SATGASTER KODIM 1605/BELU, Dalam mendukung kelancaran mobilitas masyarakat, anggota Satgaster Kodim 1605/Belu Pos Fatubesi Bawah Sertu Servasius Manek bersama para pekerja dari Dinas PUPR Kabupaten Belu melaksanakan kegiatan gotong royong kerja bhakti perbaikan jalan yang rusak. Kegiatan penimbunan jalan yang rusak akibat longsor tersebut merupakan salah satu akses jalan utama yang ada di wilayah itu […]

  • Babinsa Desa Lebih Bersinergi Amankan Upacara Pemelastian Karya Ngusaba di Pantai Lebih

    Babinsa Desa Lebih Bersinergi Amankan Upacara Pemelastian Karya Ngusaba di Pantai Lebih

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Gianyar – Lebih, Minggu (5/10/2025) Babinsa Desa Lebih Koramil 1616-01/Gianyar, Serka Wayan Suama, bersama Bhabinkamtibmas Desa Lebih Aiptu Made Sudiarta dan Pecalang Desa Adat Lebih melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengaturan lalu lintas di Simpang Empat Lampu Merah Lebih, By Pass Ida Bagus Mantra. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mendukung kelancaran Upacara Adat Pemelastian Karya Ngusaba […]

  • Gerakan Pangan Murah, Kodim Tabanan dan Bulog Salurkan Beras SPHP di Wilayah Kabupaten

    Gerakan Pangan Murah, Kodim Tabanan dan Bulog Salurkan Beras SPHP di Wilayah Kabupaten

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Tabanan – Kodim 1619/Tabanan bekerjasama dengan Bulog terus melaksanakan program pendistribusian beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) di wilayah Kabupaten Tabanan. Kali ini, kegiatan pendistribusian berlangsung di Desa Kukuh, Kecamatan Marga, dengan jumlah beras yang disalurkan mencapai 4 ton, Senin (29/92025) Program ini merupakan bagian dari gerakan bakti sosial pangan murah yang bertujuan untuk […]

  • Masyarakat Lewirato Aktifkan Siskamling untuk Ciptakan Lingkungan Aman

    Masyarakat Lewirato Aktifkan Siskamling untuk Ciptakan Lingkungan Aman

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Kota Bima, 12 Oktober 2025 – Pada Minggu malam tanggal 12 Oktober 2025, kegiatan Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) skala kecil berlangsung di Kelurahan Lewirato, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Kegiatan ini dipimpin oleh Babinsa Kelurahan Lewirato, Serka Adhar, yang didukung oleh tiga anggota Koramil 1608-01/Rasanae, bersama Ketua Pemuda, Ketua RW, dan tokoh masyarakat serta tokoh agama […]

  • Babinsa Koramil 1612-04/Elar Hadir Bantu Warga: Langkah Kecil yang Dampaknya Gede Banget

    Babinsa Koramil 1612-04/Elar Hadir Bantu Warga: Langkah Kecil yang Dampaknya Gede Banget

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    MANGGARAI TIMUR – Suasana Kampung Wirung, Kecamatan Elar Selatan, menjadi pusat perhatian pada jumat, 5 Desember 2025. Tim gabungan dari BPN Manggarai Timur bersama aparat desa dan Babinsa Koramil 1612-04/Elar, yakni Kopda Edy dan Pratu Gregorius I. Aman turun langsung ke lapangan. Misi mereka: melaksanakan penanaman pilar dan pengukuran tanah calon lokasi pembangunan Batalyon TP […]

expand_less