Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Peduli Kebersihan Pantai Dari Sampah, Babinsa Imbau Pecandu Wisata
NTB

Peduli Kebersihan Pantai Dari Sampah, Babinsa Imbau Pecandu Wisata

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Lombok Tengah – Dalam rangka menjaga kelestarian lingkungan dan mendukung sektor pariwisata yang berkelanjutan, Babinsa Kut Serka Arta Heri Margana aktif memberikan himbauan kepada para pengunjung wisata pantai agar senantiasa menjaga kebersihan, di kawasan wisata Pantai Kuta Mandalika, Kecamatan Pujut, Kabupaten Lombok Tengah, Senin (21/7/2025).

Pantai merupakan salah satu aset wisata utama di wilayah Pujut yang setiap harinya dikunjungi oleh wisatawan lokal maupun mancanegara. Namun demikian, masih sering ditemukan sampah berserakan, terutama plastik sekali pakai yang dapat merusak ekosistem laut.

“Kami terus menghimbau kepada para wisatawan untuk tidak membuang sampah sembarangan. Mari kita jaga bersama keindahan dan kebersihan pantai agar tetap menjadi destinasi yang nyaman dan menarik untuk dikunjungi,” ujar Serka Arta Heri.

Selain memberikan himbauan, Babinsa juga turut bergabung bersama komunitas peduli lingkungan dan warga setempat. Aksi ini merupakan bentuk nyata kepedulian terhadap kebersihan lingkungan dan upaya menjaga keseimbangan alam.wisata pantai.

Danramil 1620-02/Pujut Kapten Inf Wage Rudolf S menyampaikan apresiasinya atas inisiatif Babinsa dalam mengedukasi masyarakat dan wisatawan. “Upaya seperti ini harus terus dilakukan sebagai bagian dari pembinaan teritorial sekaligus menciptakan kesadaran kolektif tentang pentingnya menjaga lingkungan,” terang Danramil.

Dengan sinergi semua pihak, diharapkan kebersihan pantai tetap terjaga diwilayah kawasan Kuta Mandalika sebagai destimasi wisata favorit di kabupaten Lombok Tengah demi masa depan wisata yang berkelanjutan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1627/Rote Ndao Amankan Keberangkatan KM Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    Babinsa Koramil 1627/Rote Ndao Amankan Keberangkatan KM Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Sabtu, 04 Oktober 2025, bertempat di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Andre T, yang sedang melaksanakan piket Koramil, melaksanakan pengamanan keberangkatan kapal KM Garda Maritim 3 tujuan Pelabuhan Bolok, Kupang. Kapal bertolak pada pukul 08.50 Wita dengan situasi aman […]

  • Sertu Irwan Ajak Warga Karombo Jaga Kebersihan Lingkungan

    Sertu Irwan Ajak Warga Karombo Jaga Kebersihan Lingkungan

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan sekaligus mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Karombo, Koramil 1614-05/Pekat, Sertu Irwan melaksanakan kegiatan gotong royong bersama masyarakat di Dusun Ladore pada Senin (15/09/2025). Gotong royong difokuskan pada pembersihan saluran air (got) yang mengalami penyumbatan akibat intensitas hujan tinggi beberapa hari terakhir. Kondisi tersebut berpotensi menimbulkan […]

  • Pasi Intel Kodim 1601/ST Hadiri Rakor Pakem Tahun 2025 di Kejari Waingapu

    Pasi Intel Kodim 1601/ST Hadiri Rakor Pakem Tahun 2025 di Kejari Waingapu

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Mewakili Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Pasi Intel Kodim 1601/Sumba Timur, Kapten Inf Hendrik Karamulla menghadiri Rapat Koordinasi Tim Pengawasan Aliran Kepercayaan dan Aliran Keagamaan Dalam Masyarakat (Pakem) Tahun 2025 yang digelar di Aula Kejaksaan Negeri Waingapu, Jalan Jenderal Soeharto No. 10, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Jumat (21/11/2025) […]

  • Mayor Inf Sudirman Dukung Pelestarian Alam Di Pantai Oepoli

    Mayor Inf Sudirman Dukung Pelestarian Alam Di Pantai Oepoli

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dansub Satgaster Kodim 1604/Kupang yang juga menjabat sebagai Danramil 1604-03/Naikliu, Mayor Inf Sudirman, menghadiri kegiatan Penanaman 1000 Pohon Mangrove di Pantai Oepoli, Kecamatan Amfoang Timur, Kabupaten Kupang. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Gereja Santa Maria Oepoli sebagai bentuk kepedulian terhadap kelestarian lingkungan sekaligus upaya menjaga ekosistem pesisir di wilayah perbatasan Negara Kesatuan Republik Indonesia […]

  • Aparat TNI Polri Di Desa Selisihan Kawal  Semarak HUT STT Ke 16 Yowana Santi Desa Selisihan Dan Hari Ibu ke 97

    Aparat TNI Polri Di Desa Selisihan Kawal Semarak HUT STT Ke 16 Yowana Santi Desa Selisihan Dan Hari Ibu ke 97

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Semarak peringatan HUT STT Ke 16 Yowana Santi Desa Selisihan yang dirangkai dengan Hari Ibu ke 97 tahun 2025 diwarnai dengan digelarnya jalan santai dan aneka perlombaan pada Minggu ( 21/12/25 ). Kegiatan inipun mendapat respon positif dari seluruh pihak di Desa Selisihan uang ditandai dengan semangat dan antusias ratusan warga yang hadir untuk […]

  • Babinsa Koramil 04/Kintamani Terjun Langsung Amankan Jalannya Upacara Dewa Yadya di Desa Belancan

    Babinsa Koramil 04/Kintamani Terjun Langsung Amankan Jalannya Upacara Dewa Yadya di Desa Belancan

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran jalannya upacara keagamaan, Babinsa Desa Belancan Koramil 1626-04/Kintamani, Kopda I Made Rida K.P, melaksanakan pengamanan Upacara Dewa Yadya Melasti yang berlangsung di Desa Belancan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Kamis (21/8/2025) Kegiatan ini turut dihadiri oleh Bhabinkamtibmas Desa Belancan Aipda Gede Wisnawe, Jero Bendesa Adat Banjar Belancan, Kadus […]

expand_less