Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Danramil Gianyar: MPLS Bentuk Generasi Cerdas dan Berdisiplin Sejak Dini

Danramil Gianyar: MPLS Bentuk Generasi Cerdas dan Berdisiplin Sejak Dini

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Gianyar – Tulikup, Senin (21/7/2025)
Dalam rangka mendukung dunia pendidikan, Danramil 1616-01/Gianyar, Lettu Inf Bambang Sutikno, didampingi Babinsa Desa Tulikup, Sertu Wayan Suprapta, bersama Bhabinkamtibmas Desa Tulikup, Aiptu Wayan Astawa, menghadiri kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) yang dilaksanakan di SD Negeri 3 Tulikup, Kecamatan Gianyar.

Kegiatan MPLS ini dibuka secara resmi oleh Ibu Bupati Gianyar, Ny. Ida Ayu Ketut Surya Adnyani, selaku Bunda PAUD Kabupaten Gianyar, yang dalam sambutannya memberikan arahan kepada para orang tua murid mengenai pelaksanaan MPLS yang akan berlangsung selama 7 hari. Sebagai bentuk dukungan terhadap gerakan literasi, Bupati Gianyar juga menyerahkan buku kepada perwakilan siswa SD dan TK.

Acara ini turut dihadiri oleh Kapolsek Gianyar AKP Adi Suryawan, Camat Gianyar beserta Bunda PAUD Kecamatan Gianyar, Perbekel Tulikup dan Bunda PAUD Desa Tulikup, Pokja Bunda PAUD Kecamatan dan Desa Tulikup, Jro Bendesa, Kelihan Adat setempat, serta unsur TNI-Polri dan tokoh masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut Danramil 1616-01/Gianyar, Lettu Inf Bambang Sutikno, menyampaikan bahwa kehadiran TNI dalam kegiatan ini merupakan bentuk dukungan terhadap kemajuan dunia pendidikan serta upaya membentuk generasi muda yang cerdas, disiplin, dan berkarakter sejak dini. Ujarnya”

(Kodim 1616/Gianyar KUAT)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung MusrenbangDes Desa Moyo Mekar Demi Pembangunan yang Berkelanjutan

    ‎Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir Dukung MusrenbangDes Desa Moyo Mekar Demi Pembangunan yang Berkelanjutan

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    ‎Sumbawa, NTB – Babinsa Desa Moyo Mekar Koramil 1607-12/Moyo Hilir, Sertu Made Sugiarta, menunjukkan komitmen dan peran aktifnya dalam mendukung pembangunan di wilayah binaan dengan menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (MusrenbangDes) yang diselenggarakan di Aula Kantor Desa Moyo Mekar, Kecamatan Moyo Hilir, Kamis (23/10/2025). ‎ ‎Kegiatan MusrenbangDes ini bertujuan untuk menampung, menyusun, dan menetapkan […]

  • Babinsa Ajak Masyarakat Manfaatkan Lahan Dengan Maksimal Guna Tingkatkan Ketahanan Pangan Keluarga

    Babinsa Ajak Masyarakat Manfaatkan Lahan Dengan Maksimal Guna Tingkatkan Ketahanan Pangan Keluarga

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Bakiruk Koramil 1605-04/Betun Sertu Patrisius Mali dalam melaksanakan pemantauan wilayah binaannya berkesempatan melakukan komsos dengan salah seorang tokoh masyarakat di Dusun Umasukaer, Desa Bakiruk, Kecamatan Malaka Tengah, Kabupaten Malaka, Minggu (4/1/2025). Pada kesempatan itu Babinsa membahas terkait situasi dan kondisi di desa teristimewa di saat musim penghujan sekarang ini, yang mana […]

  • Babinsa Sape Aktif Pantau Situasi Wilayah Lambu dan Sape
    NTB

    Babinsa Sape Aktif Pantau Situasi Wilayah Lambu dan Sape

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sape _ Pada Selasa malam, 30 Desember 2025 Sertu Wahyudin bersama satu anggota Koramil 1608-03/Sape melaksanakan patroli siskamling di Desa Rato, Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi wilayah serta mengantisipasi berbagai perkembangan yang bisa mengganggu keamanan. Patroli diikuti oleh dua anggota Koramil, empat aparat desa, delapan warga masyarakat, serta tokoh pemuda dan […]

  • Karya Bakti Koramil 1626-04/Kintamani Pasca Tanah Longsor di Banjar Wanagiri

    Karya Bakti Koramil 1626-04/Kintamani Pasca Tanah Longsor di Banjar Wanagiri

    • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

      Bangli – Personel Koramil 1626-04/Kintamani bersama unsur TNI–Polri dan masyarakat melaksanakan kegiatan Karya Bakti pasca terjadinya tanah longsor yang menutup akses jalan penghubung Banjar Wanagiri dengan Banjar Wanasari, Desa/Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Sabtu (10/01/2026). Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Danramil 1626-04/Kintamani tersebut dilaksanakan mulai pukul 08.00 WITA hingga 09.30 WITA. Tanah longsor yang terjadi […]

  • Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Gelar Pelayanan Kesehatan Keliling dan Bakti Sosial di Desa Manusasi

    Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Gelar Pelayanan Kesehatan Keliling dan Bakti Sosial di Desa Manusasi

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Manusasi – Dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan serta mempererat hubungan dengan masyarakat perbatasan, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad melaksanakan kegiatan pelayanan kesehatan keliling dan bakti sosial di Desa Manusasi, Kec. Miomaffo Barat, Kab. TTU. Selasa (13/01) Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Danpos Manusasi, Letda Arh Putu Denanda beserta anggota Pos Manusasi. Selain […]

  • Kawal Program Nasional, Dandim 1618/TTU Dampingi Danrem 161/WS Tinjau Langsung Pembangunan KDKMP Kefa Selatan

    Kawal Program Nasional, Dandim 1618/TTU Dampingi Danrem 161/WS Tinjau Langsung Pembangunan KDKMP Kefa Selatan

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Penguatan ekonomi berbasis desa dan kelurahan terus menjadi perhatian serius TNI AD dalam mendukung agenda pembangunan nasional. Komitmen tersebut diwujudkan melalui peninjauan langsung progres pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) oleh Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono yang didampingi Komandan Kodim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., di Kantor Kelurahan Kefa […]

expand_less