Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Mangge Asi Dampingi Panen Padi, Serap 89 Karung Gabah untuk Bulog

Babinsa Mangge Asi Dampingi Panen Padi, Serap 89 Karung Gabah untuk Bulog

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB — Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional, Babinsa Desa Mangge Asi, Koramil 1614-01/Dompu, Pelda Suratman, melaksanakan pendampingan kegiatan panen padi milik Kelompok Tani So Dungga di wilayah binaannya, tepatnya di Desa Mangge Asi, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu, pada Minggu, 20 Juli 2025.

Panen yang dilaksanakan di lahan seluas 2 hektare milik ketua kelompok tani Verdiansyah tersebut menghasilkan total 90 karung gabah. Dari jumlah itu, sebanyak 89 karung berhasil diserap oleh pihak Perum Bulog dengan harga beli sebesar Rp6.500 per kilogram, sementara satu karung sisanya digunakan untuk konsumsi pribadi.

Kegiatan ini menjadi wujud nyata keterlibatan TNI AD melalui peran aktif Babinsa dalam mendukung petani lokal serta menjaga stabilitas stok pangan di daerah.

“Pendampingan ini adalah bagian dari tugas Babinsa untuk mendukung kedaulatan pangan nasional. Kami pastikan hasil panen terserap maksimal dan menguntungkan petani,” ujar Pelda Suratman di sela kegiatan.

Kodim 1614/Dompu terus berkomitmen untuk bersinergi dengan berbagai pihak, khususnya petani dan instansi terkait, guna mendorong produktivitas sektor pertanian di Kabupaten Dompu.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Solid dan Siaga, Personel Kodim 1603/Sikka Amankan Ajang Grasstrack Bupati Sikka Cup 2025

    Solid dan Siaga, Personel Kodim 1603/Sikka Amankan Ajang Grasstrack Bupati Sikka Cup 2025

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Personel Kodim 1603/Sikka melaksanakan kegiatan pengamanan pada ajang Kejuaraan Grasstrack Bupati Sikka Cup Open Tournament Seri 1 Tahun 2025 yang digelar di Sirkuit Palmira Tree Bray, Jalan Lingkar Luar, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Jumat(7/11/2025). Kegiatan yang berlangsung selama beberapa hari ini mendapat antusias tinggi dari masyarakat dan peserta dari berbagai daerah di Nusa […]

  • Serka Syamsuddin Gandeng Pemuda Woro Jaga Kebersihan dan Kamtibmas Lingkungan
    NTB

    Serka Syamsuddin Gandeng Pemuda Woro Jaga Kebersihan dan Kamtibmas Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Bolo _ Pada Kamis malam, 25 Desember 2025, Babinsa Koramil 1608-02/Bolo melaksanakan serangkaian kegiatan ronda malam di empat desa binaan untuk memantau dan menjaga keamanan lingkungan. Kegiatan diawali oleh Serka Ibrahim di Dusun Bontokape dengan himbauan kepada warga, khususnya remaja, agar menghindari minuman beralkohol dan obat-obatan terlarang yang dapat merusak kesehatan dan menimbulkan keresahan. Di […]

  • Sertu Yehuda Bali Ate Pantau Perakitan Cakar Ayam Pondasi di Desa Wetana

    Sertu Yehuda Bali Ate Pantau Perakitan Cakar Ayam Pondasi di Desa Wetana

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Sertu Yehuda Bali Ate, anggota Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, melaksanakan pemantauan pengerjaan perakitan cakar ayam pondasi dalam rangka pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Desa Wetana, Kecamatan Laboya Barat, Kabupaten Sumba Barat, Kamis (08/01/2026). Kegiatan pemantauan tersebut dilakukan untuk memastikan proses pengerjaan pembangunan koperasi berjalan dengan baik, aman, dan sesuai […]

  • Dandim 1621/TTS Membacakan Amanat Kasad dalam Upacara Bendera 17-an

    Dandim 1621/TTS Membacakan Amanat Kasad dalam Upacara Bendera 17-an

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    So’e – Dandim 1621/TTS Letkol Inf Gunawan Budhi Prasetyo S. Sos Pimpin pelaksanaan upacara bendera 17-an, bertempat di Lapangan Hitam Makodim 1621/TTS Jl. Gajah Mada. Kel. Cendana. Kec. Kota So’e Kab. TTS , Kamis (17/07/25) Upacara bendera tujuh belasan bulan Juli 2025 ini, diikuti oleh anggota Kodim 1621/TTS yang terdiri dari Perwira, Bintara, Tamtama dan […]

  • Pasar Murah Koramil Klungkung, Danramil  Harap Warga Pulang Bawa Beras Dan Pesan Kedamaian

    Pasar Murah Koramil Klungkung, Danramil Harap Warga Pulang Bawa Beras Dan Pesan Kedamaian

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pendekatan humanis dan persuasif dengan mengedepankan komunikasi diaologis terus digencarkan Kodim 1610/Klungkung beserta Koramil jajarannya dalam rangka meredam serta mengantisipasi berbagai kemungkinan potensi gangguan Kamtibmas dengan perkembangan situasi saat ini. Ditengah berbagai aksi unjuk rasa yang terjadi dibeberapa wilayah, Kodim 1610/Klungkung beserta jajaran turun langsung ke wilayah dengan menyasar titik-titik keramaian warga dengan menggelar […]

  • Babinsa Boawae Bersama Warga Gotong Royong Buka Jalan Baru di Wolowea Barat

    Babinsa Boawae Bersama Warga Gotong Royong Buka Jalan Baru di Wolowea Barat

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Nagekeo – Dalam rangka meningkatkan aksesibilitas dan memperlancar aktivitas masyarakat, Babinsa Koramil 1625-03/Boawae, Kopda Supriadin, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus bergotong royong bersama warga membuka jalan raba baru di Dusun II, RT 03, Desa Wolowea Barat, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo, pada Senin, 6 Oktober 2025. Kegiatan pembukaan jalan baru ini dilakukan […]

expand_less