Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sukseskan Hanpangan, Koramil Klungkung Lakukan Perawatan Tanaman

Sukseskan Hanpangan, Koramil Klungkung Lakukan Perawatan Tanaman

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka mensukseskan program ketahanan pangan wilayah, berbagai upaya dan langkah terus dioptimalkan Kodim 1610/Klungkung beserta Koramil jajarannya.

Disamping melaksanakan pendampingan melekat, satuan dibawah pimpinan Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.,M.M.,M.Han inipun juga aktif terjun langsung bersama para petani di wilayah dalam berbagai kegiatan.

Seperti halnya pada Jumat ( 18/07/25 ), Koramil 1610-01/Klungkung yang dipimpin langsung Pjs Danramil Lettu Inf Nyoman Surata melaksanakan kegiatan perawatan tanaman di lahan milik I Wayan Winaya, salah satu petani di Dusun Minggir Desa Gelgel, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung.

Disela kegiatannya, Pjs Danramil Lettu Inf Nyoman Surata menerangkan bahwa kegiatan yang digelar pihaknya ini merupakan bagian dari pembinaan Hanpangan sebagai langkah untuk mendorong dan memotivasi petani dalam peningkatan produktifitas pertanian.

Adapun kegiatan yang dilaksanakan saat ini adalah pembersihan gulma yang sudah mulai tumbuh di lahan pak Wayan yang ditanami terong dan cabai,”ungkapnya.

Menurut Pjs Danramil, pembersihan rumput liar ( gulma ) yang biasa tumbuh berdampingan dengan tanaman terong dan cabai menjadi hal wajib dan rutin. Bukan tanpa alasan, gulma ini kalau tidak kita bersihkan akan mengganggu pertumbuhan terong dan cabai yang pastinya akan berdampak pada hasil panen yang tidak optimal,”terangnya.

Pembinaan Hanpangan di lahan pak Wayan ini sudah kita lakukan sejak penyiapan lahan dan akan terus berlanjut sampai tanaman ini panen. Semoga upaya yang kita lakukan ini akan meningkatkan hasil produksi di lahan pak Wayan,”imbuhnya.

Sementara itu, Wayan Winaya sangat mengapresiasi atas langkah-langkah yang dilakukan Koramil Klungkung dalam menjaga dan meningkatkan ketahanan pangan wilayah.

Sebagai petani tentu sangat bersyukur dan berterima kasih atas perhatian, pendampingan serta aksi nyata TNI yang selalu hadir ditengah-tengah masyarakat disegala bidang, termasuk bidang pertanian ini,”katanya.

Untuk lahan miliknya yang dijadikan pembinaan Hanpangan Kodim Klungkung seluas 12 are yang saat ini ditanami terong dan cabai. Semoga dengan pendampingan yang diberikan, pada saat masa panen nanti lahan ini akan memberikan hasil yang optimal,”tutupnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hadir di Tengah Warga, Babinsa Ndori Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman di Desa Maubasa Timur

    Hadir di Tengah Warga, Babinsa Ndori Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman di Desa Maubasa Timur

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Muksin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama warga Desa Maubasa Timur, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, Minggu (28/12/2025). Kegiatan yang dimulai pada pukul 08.30 WITA hingga 10.00 WITA bertujuan untuk memantau keamanan wilayah binaan sekaligus menciptakan kondisi kamtibmas yang aman dan kondusif. Dalam pelaksanaannya, Babinsa hadir […]

  • Pasiops Kodim Klungkung Pimpin Apel Siaga Pengamanan Puncak Hari Raya Natal

    Pasiops Kodim Klungkung Pimpin Apel Siaga Pengamanan Puncak Hari Raya Natal

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka antisipasi dan memastikan puncak perayaan hari Raya Natal 2025, Kodim 1610/Klungkung melaksanakan kegiatan apel siaga, Kamis ( 25/12/25 ). Kegiatan yang digelar di lapangan Makodim 1610/Klungkung dipimpin oleh Pasiops Kapten Inf Ketut Joni. Dalam arahannya, Kapten Inf Ketut Joni menyampaikan bahwa hari ini adalah puncak perayaan Hari Raya Natal 2025, sehingga sebagai […]

  • Dandim 1614/Dompu Bersama Forkopimda Didampingi Bupati Tinjau Lokasi Banjir Hu’u

    Dandim 1614/Dompu Bersama Forkopimda Didampingi Bupati Tinjau Lokasi Banjir Hu’u

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Komandan Kodim 1614/Dompu Letkol Czi Janu Hendarto, SE bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Dompu, didampingi Bupati Dompu Bambang Firdaus, SE, melaksanakan peninjauan langsung ke lokasi pasca banjir di wilayah Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu, Kamis (8/1/2026). Peninjauan dilakukan untuk memastikan kondisi masyarakat serta langkah penanganan bencana di lapangan. Banjir melanda sejumlah desa […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Dampingi Penyaluran BLT DD TA 2025 di Desa Rarak Ronges

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Dampingi Penyaluran BLT DD TA 2025 di Desa Rarak Ronges

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Rarak Ronges Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Agus Salim, melaksanakan pendampingan kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun Anggaran 2025 di Desa Rarak Ronges, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (26/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut merupakan penyaluran BLT DD untuk periode bulan Oktober hingga […]

  • Babinsa Ende Ajak Masyarakat Tetap Waspada dan Jaga Kesehatan Melalui Kegiatan Komsos
    NTT

    Babinsa Ende Ajak Masyarakat Tetap Waspada dan Jaga Kesehatan Melalui Kegiatan Komsos

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu A. A. Oka Ardhana, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pamwil, dan Komsos bersama masyarakat di Desa Raburia, Kabupaten Ende. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus meningkatkan hubungan baik antara TNI dan masyarakat, serta menciptakan situasi yang kondusif dan aman di wilayah binaannya, Senin 04 Agustus 2025. Kegiatan dimulai pada […]

  • Tingkatkan Kepekaan Wilayah, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Patroli dan Komunikasi Sosial

    Tingkatkan Kepekaan Wilayah, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Patroli dan Komunikasi Sosial

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Petrus Gobhe, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Monitoring Keamanan di wilayah binaannya, Desa Roga, Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.30 WITA hingga selesai ini bertujuan untuk meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap kondisi keamanan dan ketertiban […]

expand_less