Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Peran Aktif Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dalam Monitoring Bantuan Pangan di Bedulu

Peran Aktif Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dalam Monitoring Bantuan Pangan di Bedulu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Gianyar – Blahbatuh, Jumat (18/7/2025) Babinsa Desa Bedulu, Koramil 1616-04/Blahbatuh, Serka I Wayan Juliawan, bersama Bhabinkamtibmas Bedulu, Aiptu I Putu Suadnya, melaksanakan monitoring pembagian beras Cadangan Bantuan Pangan (CBP) lanjutan dari Bulog untuk periode bulan Juni dan Juli 2025.

Kegiatan pembagian bantuan ini berlangsung di Kantor Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, dengan jumlah total beras yang disalurkan sebanyak 568 sak kepada 284 kepala keluarga (KK) penerima manfaat.

Hadir dalam kegiatan tersebut, antara lain, Babinsa Bedulu Serka I Wayan Juliawan, Bhabinkamtibmas Bedulu Aiptu I Putu Suadnya, Kaur Perencanaan Desa Bedulu, I Wayan Edik Parwata, serta Warga penerima bantuan.

Adapun rincian dari masing masing Banjar yang mendapatkan bantuan diantranya, Banjar Gua sebanyak 13 KK, Banjar Margasangkala 34 KK, Banjar Tegalinggah 55 KK, Banjar Wanayu: 45 KK, Banjar Taman: 33 KK, Banjar Tengah 11 KK, Banjar Pekandelan: 1 KK, Banjar Lebah 26 KK, Banjar Mas 37 KK, Banjar Batulumbang 11 KK, dan Banjar Margabingung sejumlah 11 KK.

Pembagian bantuan ini bertujuan untuk mendukung ketahanan pangan masyarakat serta membantu memenuhi kebutuhan pokok warga penerima manfaat di wilayah Desa Bedulu.

(Kodim 1616/Gianyar KUAT)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos Babinsa Desa Tube Berlangsung Aman dan Tertib

    Komsos Babinsa Desa Tube Berlangsung Aman dan Tertib

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Alor — Pantar Tengah —, Babinsa Koramil 1622-02/Pantar, Praka Yanuar Boby A, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Tube, Kecamatan Pantar Tengah, Kabupaten Alor, Minggu (28/09/2025). Kegiatan ini berlangsung di halaman rumah warga, Bapak Markus, dengan dihadiri Ketua RT setempat dan sejumlah masyarakat. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan imbauan agar […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Tingkatkan Kamtibmas Melalui Komsos dan Pamwil di Rewarangga Selatan

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Tingkatkan Kamtibmas Melalui Komsos dan Pamwil di Rewarangga Selatan

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Sertu Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 08.30 WITA hingga selesai di Jalan Gatot Subroto km 04. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus meningkatkan kehadiran TNI di tengah masyarakat, […]

  • TNI dan Warga Bersatu dalam Pelestarian Adat Manggarai

    TNI dan Warga Bersatu dalam Pelestarian Adat Manggarai

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Manggarai, NTT — Dalam upaya mendukung pelestarian budaya dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng, Serka Yunus, menghadiri kegiatan peletakan batu pertama pembangunan Mbaru Gendang (rumah adat) di Kampung Purang, Desa Buar, Kecamatan Rahong Utara, Kabupaten Manggarai, pada Senin (8/9/2025). Acara tersebut menjadi simbol dimulainya pembangunan rumah adat sebagai pusat kegiatan budaya, musyawarah […]

  • ‎Koramil Moyo Hilir Ikut Meriahkan Senam & Cek Kesehatan Gratis

    ‎Koramil Moyo Hilir Ikut Meriahkan Senam & Cek Kesehatan Gratis

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 83
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, anggota Koramil 1607-12/Moyo Hilir bersama unsur Forkopimcam Moyo Utara mengikuti kegiatan Senam Massal dan Pemeriksaan Kesehatan Gratis yang digelar di Lapangan Kantor Camat Moyo Utara, Desa Sebewe, pada Jumat (15/8/2025) pagi. ‎ ‎Kegiatan yang dimulai pukul 06.30 WITA ini dihadiri oleh […]

  • Babinsa Nanga Tumpu Gelar Patroli dan Kongkow Bersama Warga Jaga Kamtibmas
    NTB

    Babinsa Nanga Tumpu Gelar Patroli dan Kongkow Bersama Warga Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Manggelewa, NTB, – Personel Koramil 1614-06/Manggelewa kembali melaksanakan kegiatan pembinaan wilayah melalui patroli rutin pada Senin, 17 November 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas TNI AD dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya di wilayah pedesaan yang menjadi binaan para Babinsa. Patroli tersebut dilakukan sebagai langkah preventif terhadap potensi gangguan kamtibmas sekaligus memastikan […]

  • “Walikota Bima Cup 1 Tahun 2025 Sukses Digelar, Ribuan Warga Ramaikan Arena Pacuan Sambinae

    “Walikota Bima Cup 1 Tahun 2025 Sukses Digelar, Ribuan Warga Ramaikan Arena Pacuan Sambinae

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 94
    • 0Komentar

    Kota Bima – Pergelaran event pacuan kuda tradisional Walikota Bima Cup 1 Tahun 2025 berlangsung dengan sukses dan meriah hingga menyedot perhatian masyarakat luas. Acara yang digelar di arena Sambinae ini Minggu, 14/09/2025, resmi ditutup oleh Walikota Bima, H. Arahman, dengan penuh kebanggaan atas keberhasilan pelaksanaan. “,Keberhasilan event ini tidak lepas dari kerjasama yang solid […]

expand_less