Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Patroli Malam Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Nurdin Himbau Warga Jaga Keamanan Lingkungan

Patroli Malam Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Nurdin Himbau Warga Jaga Keamanan Lingkungan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas di wilayah binaan, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Nurdin, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Rabu, 16 Juli 2025, pukul 21.30 WITA di seputaran wilayah Kecamatan Poto Tano.

Kegiatan patroli ini dilaksanakan sebagai bentuk deteksi dini terhadap potensi gangguan keamanan serta untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat. Dalam pelaksanaannya, Serda Nurdin juga menyempatkan diri menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan, terutama di malam hari.

“Patroli malam ini kami laksanakan sebagai langkah preventif untuk menjaga situasi wilayah tetap kondusif. Kami juga mengajak masyarakat agar selalu waspada dan turut serta menjaga keamanan di lingkungan masing-masing,” ujar Serda Nurdin.

Selama kegiatan berlangsung, situasi di wilayah Poto Tano terpantau aman, tertib, dan kondusif. Tidak ditemukan adanya kejadian menonjol atau gangguan kamtibmas.

Kegiatan patroli ini merupakan bagian dari upaya TNI melalui Koramil setempat untuk terus hadir di tengah-tengah masyarakat, membangun sinergi dalam menciptakan wilayah yang aman dan damai.

(Pendim 1628/SB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Bajawa Pantau Progres Revitalisasi SMK St. Yosep Soa Capai 92 Persen

    Babinsa Bajawa Pantau Progres Revitalisasi SMK St. Yosep Soa Capai 92 Persen

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Sertu Dominikus Noy, melaksanakan pemantauan progres pembangunan revitalisasi SMK St. Yosep Soa yang berlokasi di Desa Tarawali, Kecamatan Soa, Kabupaten Ngada, pada Senin, 12 Januari 2026. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam melakukan monitoring wilayah binaan serta mendukung kelancaran program pembangunan di bidang pendidikan. Pemantauan dilakukan untuk memastikan […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Sulanyah Gelar Komsos Bersama Aparat Desa dan Warga Jelang Tahun Baru 2026

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Sulanyah Gelar Komsos Bersama Aparat Desa dan Warga Jelang Tahun Baru 2026

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SERIRIT, (31/12/2025) — Babinsa Desa Sulanyah Serma Putu Mataram bersama Bhabinkamtibmas Desa Sulanyah Aipda Ida Bagus Ngurah Adi Putra melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama aparat Desa Sulanyah dan warga setempat. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Desa Sulanyah, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, dalam suasana tertib dan penuh kebersamaan. Kegiatan Komsos ini dihadiri oleh Babinsa, Bhabinkamtibmas, […]

  • Kodim 1625/Ngada dan SMAN 2 Riung Barat Gelar Penanaman Pohon di Sekolah dan Bendungan Panondiwal

    Kodim 1625/Ngada dan SMAN 2 Riung Barat Gelar Penanaman Pohon di Sekolah dan Bendungan Panondiwal

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Riung Barat, Kodim 1625/Ngada melaksanakan kegiatan penanaman pohon dalam rangka Giat Pembinaan Lingkungan Hidup bersama para siswa SMAN 2 Riung Barat, Kegiatan ini dilakukan di dua lokasi, yaitu area lingkungan sekolah SMAN 2 Riung Barat serta kawasan reboisasi di Bendungan Panondiwal, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Kegiatan penanaman pohon ini merupakan bagian dari program Kodim […]

  • Doa Bersama Kodim Kupang Peringati Hari Juang TNI

    Doa Bersama Kodim Kupang Peringati Hari Juang TNI

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-80 Tahun 2025, Kodim 1604/Kupang menggelar kegiatan doa bersama yang berlangsung khidmat. Kegiatan ini dilaksanakan secara terpusat dan terpisah sesuai keyakinan masing-masing personel, sebagai wujud rasa syukur serta penguatan spiritual prajurit dalam pengabdian kepada bangsa dan negara. Jumat (12/12/2025). Doa bersama bagi personel beragama Islam dan […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Tegaskan Kemanunggalan TNI dan Rakyat di Desa Raba

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Tegaskan Kemanunggalan TNI dan Rakyat di Desa Raba

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Frid Kolo, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos), monitoring, dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Raba, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, pada Rabu pukul 10.00 WITA. Kegiatan ini rutin dilakukan untuk memantau situasi keamanan dan perkembangan di wilayah binaan guna mewujudkan kondisi kamtibmas yang aman dan kondusif. Serda Frid Kolo juga memberikan […]

  • Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Laksanakan Pengamanan Rapat Dengar Pendapat DPRD Nagekeo

    Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Laksanakan Pengamanan Rapat Dengar Pendapat DPRD Nagekeo

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Nagekeo – Pada hari Senin, 06 Oktober 2025 pukul 12.30 Wita, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa yang terdiri dari Serka Albert, Kopda Rudy, Kopda Halit, dan Kopda Soares melaksanakan kegiatan pengamanan Rapat Dengar Pendapat (RDP) antara DPRD Kabupaten Nagekeo dan masyarakat adat Suku Redu, Isa, serta Gaja dari Desa Rendu Butowe, Kecamatan Aesesa Selatan. Kegiatan tersebut berlangsung […]

expand_less