Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa 1623-08/Kubu Terjunkan Anggota untuk Amankan Lokasi Truk Terguling

Babinsa 1623-08/Kubu Terjunkan Anggota untuk Amankan Lokasi Truk Terguling

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Desa Tulamben Koramil 1623-08/Kubu Sertu I Gede Sulitra membantu pengaturan lalulintas dilokasi truk terguling, di jalan Amlapura-Singaraja Banjar Dinas Tulamben Desa Tulamben Kec.Kubu Kab. Karangasem, pada Selasa (15/07/25).

Truk kontainer pengangkut semen yang dikemudikan oleh bapak Abdul W melintas dari arah Singaraja menuju Amlapura, pada saat melewati jalan tanjakan dan menikung tajam di Banajar Dinas Tulamben Desa Tulambem, mesin truk mengalami kerusakan sehingga tidak kuat menanjak dan mundur terus terguling.

Babinsa Desa Tulamben Sertu I Gede Sulitra saat dikonfirmasi mengatakan “muatan semen dari truk yang terguling hampir menutup sebagian badan jalan sehingga menyebabkan kemacetan lalulintas,” ujarnya.

Kami bersama Polsek Kubu turut membantu melaksanakan pengaturan lalulintas dilokasi kejadian dengan sistem buka tutup, untuk evakuasi truk masih menunggu alat derek, tutupnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI Dukung Kegiatan Positif, Babinsa Batu Bulan Hadiri Pembukaan Sepak Bola Mini Kades Cup IV

    TNI Dukung Kegiatan Positif, Babinsa Batu Bulan Hadiri Pembukaan Sepak Bola Mini Kades Cup IV

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Senin (8/9/2025) — Babinsa Desa Batu Bulan Koramil 1607-08/Moyo Hulu, Sertu Lalu Ibrahim, menghadiri acara pembukaan pertandingan Sepak Bola Mini Open Turnamen Kades Cup IV yang digelar di Lapangan Sepak Bola Desa Batu Bulan, Kecamatan Moyo Hulu, Kabupaten Sumbawa. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Kepala Desa Batu Bulan dan turut dihadiri […]

  • Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Laksanakan Patroli Malam Jaga Keamanan Wilayah

    Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Laksanakan Patroli Malam Jaga Keamanan Wilayah

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ngada – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif, Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Kopda Kariawan melaksanakan kegiatan patroli dan siskamling pada hari Selasa, 09 Desember 2025 pukul 21.20 WITA di wilayah Aimere, Kabupaten Ngada. Kegiatan patroli ini bertujuan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat pada malam […]

  • Babinsa Oenesu Hadiri Rapat Koordinasi Perangkat RT dan RW

    Babinsa Oenesu Hadiri Rapat Koordinasi Perangkat RT dan RW

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Bertempat di Aula Kantor Lurah Oenesu, Kecamatan Kupang Barat, Kabupaten Kupang, Babinsa Kelurahan Oenesu Koramil 1604-06/Batakte, Sertu Defrid Ndolu menghadiri rapat koordinasi perangkat RT dan RW, Sabtu (14/9/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai unsur masyarakat dan aparat kewilayahan sebagai bentuk sinergi dalam membangun koordinasi yang lebih baik di tingkat kelurahan. Minggu (14/09/2025). Rangkaian […]

  • Sertu Densius Berno Bersama Kelompok Tani Ana Wulu Ana Lakukan Pemantauan Sawah di Kotabaru

    Sertu Densius Berno Bersama Kelompok Tani Ana Wulu Ana Lakukan Pemantauan Sawah di Kotabaru

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, melakukan pemantauan perkembangan tanaman padi sawah bersama Kelompok Tani Ana Wulu Ana di Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Selasa (9/9). Kegiatan yang dimulai pukul 08.20 WITA ini juga diisi dengan komunikasi sosial (komsos) antara Babinsa dan para petani untuk mempererat hubungan serta membangun kerja sama yang baik […]

  • Pererat Sinergitas Pemerintahan, Babinsa Baktiseraga Monitoring Pisah Sambut Camat Buleleng di Cozy Resto

    Pererat Sinergitas Pemerintahan, Babinsa Baktiseraga Monitoring Pisah Sambut Camat Buleleng di Cozy Resto

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Buleleng, 29 Oktober 2025 — Dalam rangka menjaga sinergitas antara unsur pemerintahan dan aparat kewilayahan, Babinsa Desa Baktiseraga Koramil 1609-01/Buleleng melaksanakan monitoring kegiatan pisah sambut Camat Buleleng yang digelar di Cozy Resto, Jalan Pura Segara, Desa Baktiseraga, Kecamatan Buleleng, Rabu (29/10) pukul 09.00 Wita. Acara tersebut merupakan momentum peralihan jabatan dari Camat Buleleng lama, I […]

  • Satgas Yonif 743/PSY Hadirkan Sukacita Natal Untuk Masyarakat Papua

    Satgas Yonif 743/PSY Hadirkan Sukacita Natal Untuk Masyarakat Papua

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dalam rangka menyambut Hari Raya Natal 2025, Satgas Yonif 743/PSY menghadirkan kebahagiaan dan sukacita Natal bagi masyarakat Kampung Pruleme dengan menyerahkan pohon Natal, bingkisan Natal, serta Alkitab kepada Jemaat Gereja GIDI Klasis Mulia Wilayah Yamo Jemaat Galilea, Minggu (14/12/2025). Penyerahan ini secara langsung diserahkan oleh Dansatgas Yonif 743/PSY, Letkol Inf Hery Mujiono, kepada Pendeta dan […]

expand_less