Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 04/Tabundung Dampingi Petani Mengecek Tanaman Padi

Babinsa Koramil 04/Tabundung Dampingi Petani Mengecek Tanaman Padi

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur, Babinsa Koramil 04/Tabundung, Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu Ejiman mendampingi warga binaan dalam pengecekan tanaman padi yang berumur 15 hari di salah sawah Milik Bapak Komawang warga Desa Banggawatu, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (13/07/2025)

Pendampingan ini sering dilakukan oleh Babinsa guna meningkatkan hasil pertanian di wilayah ini serta mewujudkan ketahanan pangan di wilayah.

Kegiatan yang dilakukan Babinsa ini akan terus dilakukan, mulai dari awal proses penyiapan lahan, masa tanam, perawatan hingga musim panen tiba.

Menurut Sertu Ejiman, kegiatan itu dilakukan dari setiap tahapan-tahapannya perlu adanya pendampingan. Dengan harapan Babinsa dan Pok Tani dapat bersinergi membantu petani di wilayah tersebut.

Dengan kegiatan ini, diharapkan terjalin sinergi yang kuat antara TNI dan masyarakat dalam mewujudkan ketahanan pangan yang mandiri dan berkelanjutan di wilayah Tabundung.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Remisi Kemerdekaan: Dorong Narapidana Lapas Ende Perbaiki Diri dan Berkontribusi Positif

    Remisi Kemerdekaan: Dorong Narapidana Lapas Ende Perbaiki Diri dan Berkontribusi Positif

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende — Dandim 1602/Ende Letkol Inf Dwi Harry Wibowo, S.E., M.M., S.I. menghadiri Upacara Penyerahan Remisi Umum 17 Agustus 2025 dan Remisi Dasawarsa yang dilaksanakan di Lapas Kelas IIB Ende, Jalan Sam Ratulangi, Kelurahan Paupire, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende pada Sabtu pagi.16 Agustus 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 11.30 WITA ini dihadiri pula oleh […]

  • Mepurwa Daksina, Rangkaian Ngaben Massal Di Banjar Adat Kacangdawa Dikawal Aparat TNI Polri

    Mepurwa Daksina, Rangkaian Ngaben Massal Di Banjar Adat Kacangdawa Dikawal Aparat TNI Polri

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Klungkung,- Rabu ( 27/08/25 ), upacara ngeroras rangkaian upacara ngaben massal di Banjar Adat Kacangdawa, Desa Kamasan, Kecamatan/Kabupaten Klungkung Kembali bergulir. Kegiatan yang dihadiri ratusan masyarakat itupun mendapat pengawalan ketat dari aparat kewilayahan, baik Babinsa dan Bhabinkamtibmas bersama para pecalang. Babinsa Kamasan Kopda Kadek Agus menyampaikan bahwa pagi ini sejak pukul 08.00 Wita upacara purwadaksina […]

  • Menuju Transparansi, Desa Mokong Bentuk Panitia 9 Penetapan Batas Desa

    Menuju Transparansi, Desa Mokong Bentuk Panitia 9 Penetapan Batas Desa

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 84
    • 0Komentar

    *NTB – Sumbawa, Senin (25/8/2025) — Dalam rangka menjaga tertib administrasi wilayah serta memperkuat koordinasi antar desa, **Babinsa Desa Mokong Serka M. Nur anggota Koramil 1607-08/Moyo Hulu* menghadiri *Rapat Sosialisasi Batas Desa* yang digelar di *Aula Kantor Desa Mokong, Kecamatan Moyo Hulu, Kabupaten Sumbawa*. Rapat ini dihadiri oleh perangkat desa, tokoh masyarakat, serta perwakilan Badan […]

  • Sertu Zumaidin Kawal Penyaluran Bantuan Beras dan Minyak Goreng di Desa Komba

    Sertu Zumaidin Kawal Penyaluran Bantuan Beras dan Minyak Goreng di Desa Komba

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Manggarai Timur — Babinsa Koramil 1612-03/Borong, Sertu Zumaidin, menghadiri sekaligus melakukan pendampingan kegiatan pembagian bantuan pangan berupa beras dan minyak goreng kepada masyarakat Desa Komba, Kecamatan Kota Komba, Kabupaten Manggarai Timur, pada Kamis (08/01/2026). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam membantu meringankan beban masyarakat, khususnya dalam pemenuhan kebutuhan pangan pokok. Penyaluran bantuan berlangsung […]

  • ‎Tingkatkan Keamanan Lingkungan, Babinsa Sembalun Ajak Warga Aktif Laporkan Situasi Wilayah

    ‎Tingkatkan Keamanan Lingkungan, Babinsa Sembalun Ajak Warga Aktif Laporkan Situasi Wilayah

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Koramil 1615-10/Sembalun, Serda Pendi, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Lendang Luar, Desa Sembalun, Kecamatan Sembalun, Kabupaten Lombok Timur, pada Minggu (05/10/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, sekaligus mempererat hubungan komunikasi antara Babinsa dengan warga. ‎ ‎Dalam kegiatan patroli tersebut, […]

  • Babinsa Krijawa dan Karang Taruna Gelar Ronda Malam di Lingkungan Sigi
    NTB

    Babinsa Krijawa dan Karang Taruna Gelar Ronda Malam di Lingkungan Sigi

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dompu,NTB Senin, 17 November 2025, Koramil 1614-01/Dompu melaksanakan kegiatan patroli ronda malam di wilayah Kelurahan Krijawa. Kegiatan ini dipimpin oleh Babinsa Serka Hermansyah bersama unsur karang taruna setempat. Patroli dilakukan di Lingkungan Sigi sebagai bagian dari upaya rutin menjaga keamanan serta menciptakan suasana kondusif pada malam hari. Kehadiran Babinsa dan karang taruna disambut baik oleh […]

expand_less