Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Takdir, Mimpi, dan Keberanian: Letkol Sidik Pramono Jelaskan Makna Mendalam Film Believe

Takdir, Mimpi, dan Keberanian: Letkol Sidik Pramono Jelaskan Makna Mendalam Film Believe

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 11 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Diangkat dari kisah nyata dalam buku biografi berjudul Believe – Based On A True Story of Faith, Dream, And Courage, film ‘Believe’ digadang menjadi salah satu film laga perang sarat makna di tahun 2025 ini.

Hal tersebut disampaikan Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.M.M.M Han saat mengerahkan personel untuk melaksanakan nonton bareng ( Nobar ) di Bioskop Galeria XXI, Mall Bali Galeria ( MBG ), Kuta, Kabupaten Badung, Jumat ( 11/07/2025 ).

Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos.M.M.M Han menerangkan, film “ Believe “ ini berlatar belakang perjuangan prajurit di medan Operasi Seroja tahun 1975 dan 1999 yang tidak hanya menyuguhkan aksi heroik, ketegangan serta perjuangan parjurit di medan perang semata, namun ada cinta, kasih sayang, pengorbanan dan keluarga.

Disamping wahana hiburan dan refreshing, pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung ini menilai Nobar film “ Believe “ ini menjadi wahana dalam menghormati para pejuang Operasi Seroja, memperkuat jiwa korsa dan kebersamaan serta sekaligus sebagai upaya memperkokoh nasionalisme,”terangnya.

Menurut Dandim, kegiatan Nobar hari ini sudah yang ke sekian kali dilakukan satuannya dengan tidak hanya melibatkan prajurit saja, namun juga keluarga maupun warga disekitar satuan,”ungkapnya.

Semoga film “ Believe “ ini akan menjadi media dalam memperkuat rasa nasionalisme dan patriotisme masyarakat dan menjadikan TNI semakin dicintai rakyat., “pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Praka Umbu Hasan Dampingi Pengukuran Lahan Koperasi Merah Putih di Desa Hupumada

    Babinsa Praka Umbu Hasan Dampingi Pengukuran Lahan Koperasi Merah Putih di Desa Hupumada

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Praka Umbu Hasan melaksanakan kegiatan pengukuran lahan untuk rencana pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Hupumada, Kecamatan Wanukaka, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (29/11/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut berkoordinasi dengan aparat desa dan masyarakat setempat demi memastikan proses pengukuran berjalan lancar serta sesuai kebutuhan pembangunan koperasi. […]

  • Babinsa Koramil Pekat Imbau Nelayan Desa Karombo Waspadai Cuaca Tidak Menentu

    Babinsa Koramil Pekat Imbau Nelayan Desa Karombo Waspadai Cuaca Tidak Menentu

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pekat, NTB – Babinsa Koramil 1614-05/Pekat Kodim 1614/Dompu Desa Karombo, Sertu Irwan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Ladore, Kamis (25/12/2025) pukul 09.45 WITA. Kegiatan Komsos tersebut dilaksanakan sebagai upaya Babinsa untuk menjalin silaturahmi serta memperkuat komunikasi dengan masyarakat, khususnya para nelayan yang berada di wilayah binaan. Dalam kesempatan tersebut, Sertu […]

  • Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam, Jaga Kondusifitas Wilayah

    Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam, Jaga Kondusifitas Wilayah

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Taliwang, Sumbawa Barat – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Sulaiman, melaksanakan kegiatan patroli malam di sekitar wilayah binaannya pada Selasa (26/8/2025) pukul 21.00 WITA. Kegiatan patroli ini dilaksanakan sebagai bagian dari upaya TNI AD, khususnya Kodim 1628/Sumbawa Barat, dalam mendukung terciptanya situasi wilayah yang aman, tertib, dan kondusif. […]

  • Patroli Malam Humanis, Babinsa Lunyuk Ingatkan Warga Utamakan Keselamatan di Jalan
    NTB

    Patroli Malam Humanis, Babinsa Lunyuk Ingatkan Warga Utamakan Keselamatan di Jalan

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Lunyuk – Sumbawa, Sebagai bentuk kepedulian terhadap keselamatan masyarakat, Babinsa Koramil 1607-07/Lunyuk melaksanakan patroli malam sambil memberikan imbauan kepada warga agar lebih berhati-hati dalam berkendara di musim hujan, Senin malam (12/01/2026).   Kegiatan patroli malam tersebut dilakukan dengan menyasar sejumlah titik keramaian, ruas jalan utama, serta tempat berkumpulnya warga di wilayah Kecamatan Lunyuk. Dalam kesempatan […]

  • Babinsa Desa Belo Laksanakan Komsos Pererat Hubungan dengan Warga

    Babinsa Desa Belo Laksanakan Komsos Pererat Hubungan dengan Warga

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Babinsa Desa Belo, Koramil setempat, Serda Sukardin melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di wilayah desa binaan pada Jumat, (02/01/2026). Kegiatan Komsos tersebut bertujuan untuk menjalin silaturahmi serta mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat, sekaligus sebagai sarana untuk mengetahui perkembangan situasi dan kondisi di wilayah binaan. Dalam pelaksanaannya, Babinsa berinteraksi langsung dengan […]

  • Babinsa Maurole Gelar Komsos dan Pamwil, Warga Desa Woloau Sambut Antusias

    Babinsa Maurole Gelar Komsos dan Pamwil, Warga Desa Woloau Sambut Antusias

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Maurole, Dalam rangka meningkatkan sinergitas antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Donatus Kiri, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Woloau, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Kamis (2/10). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WITA ini berlangsung dengan tertib, aman, dan lancar, serta mendapat sambutan hangat dari masyarakat setempat. […]

expand_less