Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Senyum dan Keringat di Musim Panen, Babinsa Koramil 1618-03/Insut Hadir di Tengah Masyarakat.

Senyum dan Keringat di Musim Panen, Babinsa Koramil 1618-03/Insut Hadir di Tengah Masyarakat.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Kamis 10 Juli 2025, Cuaca cerah dan suasana penuh semangat sekadar mengumpulkan hasil bumi, tapi juga merayakan kerja keras bersama dalam tawa dan syukur, menyertai kegiatan panen padi yang dilakukan secara gotong royong oleh masyarakat bersama Sertu Albino Leki Babinsa Koramil 1618-03/Insut, di areal persawahan milik Bapak Lusianus Oematan, di wilayah RT/RW : 008/001, Desa Humusu Wini, Kec. Insana Utara, Kab. TTU.

Kebersamaan di tengah sawah, canda tawa di antara bulir padi itulah makna sejati dari panen yang penuh berkah, Dengan penuh semangat, Babinsa turun langsung ke sawah, bergelut dengan lumpur dan keringat, ikut memanen padi bersama Petani. Kehadiran Babinsa disambut antusias oleh Masyarakat, yang merasa terbantu dan semakin termotivasi menjalani proses panen.

“Kami sangat senang Babinsa ikut turun ke sawah. Kehadiran beliau memberi semangat lebih bagi kami para Petani,” Ujar Bapak Lusianus Oematan pemilik lahan sawah, sambil tersenyum di sela-sela kesibukan memotong batang padi.

Meski di bawah terik matahari, semangat Babinsa tak pernah pudar. Berbaur tanpa sekat, ia menunjukkan bahwa TNI selalu hadir dan dekat dengan Rakyat.

Menurut Sertu Albino Leki Babinsa Desa Humusu Wini, keterlibatannya dalam panen ini merupakan bagian dari tugas TNI AD melalui pembinaan teritorial, sekaligus bentuk nyata kepedulian terhadap ketahanan pangan di wilayah binaannya.

“Kami ingin hadir langsung di tengah Masyarakat, memberikan semangat, sekaligus membantu meringankan beban Warga. Ini juga bagian dari sinergi TNI dan Rakyat dalam menjaga ketahanan pangan,” ujarnya.

Kegiatan ini bukan hanya mempercepat proses panen, tetapi juga mempererat hubungan antara aparat TNI dan Masyarakat, menciptakan suasana harmonis dan penuh kebersamaan.
(PENDIM 1618/TTU).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pgs Danramil Camplong Tekankan Pentingnya Peran Semua Pihak

    Pgs Danramil Camplong Tekankan Pentingnya Peran Semua Pihak

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Pgs. Danramil 1604-02/Camplong, Letda Inf Afonso DJ Paraira menghadiri Rapat Rembuk Stanting tingkat Desa Kuimasi yang dilaksanakan di Kantor Desa Kuimasi, Kecamatan Fatuleu, Kabupaten Kupang. Kegiatan tersebut menjadi wadah koordinasi antar pihak terkait dalam upaya menekan angka stanting di wilayah desa. Senin (15/09/2025). Dalam paparan penyuluh KB Kecamatan Fatuleu bersama tenaga kesehatan Desa […]

  • Koramil 1628-02/Sekongkang Laksanakan Pelatihan Paskibraka dan Komsos Serentak di Wilayah Binaan

    Koramil 1628-02/Sekongkang Laksanakan Pelatihan Paskibraka dan Komsos Serentak di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, jajaran Koramil 1628-02/Sekongkang aktif melaksanakan berbagai kegiatan pembinaan dan penguatan teritorial di wilayah binaannya pada Senin, 4 Agustus 2025. Di Desa Tongo, Kecamatan Sekongkang, Babinsa Sertu Lalu Edi KZ bersama anggota Polsek Sekongkang melaksanakan kegiatan pelatihan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) kepada […]

  • Babinsa Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan Tahap I Tahun 2025 di Desa Aik Kangkung
    NTB

    Babinsa Dampingi Penyaluran Bantuan Pangan Tahap I Tahun 2025 di Desa Aik Kangkung

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Penyaluran Bantuan Pangan (Banpang) tahap pertama tahun 2025 di Desa Aik Kangkung, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat berjalan aman dan lancar, Selasa (25/11/2025). Kegiatan ini mendapat pendampingan langsung dari Babinsa setempat, Serda Afriadin, mewakili Kodim 1628/KSB. Kegiatan penyaluran Banpang tahap I ini merupakan alokasi bulan Oktober–November 2025 dan dilaksanakan di kantor […]

  • Pendampingan Babinsa Tatede Pastikan Verifikasi Kayu Jati Berjalan Lancar dan Akurat
    NTB

    Pendampingan Babinsa Tatede Pastikan Verifikasi Kayu Jati Berjalan Lancar dan Akurat

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Babinsa Desa Tatede, Sertu Kuryansyah, Koramil 1607-06/Lape Lopok, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada pihak KPH Ropang dalam rangka verifikasi lahan dan potensi kayu jati di Dusun Langam, Desa Tatede, Kecamatan Lopok, pada Rabu (19/11/2025).   Kegiatan verifikasi ini dilakukan sebagai bagian dari upaya pengelolaan hutan yang berkelanjutan serta memastikan data potensi kayu jati […]

  • Peduli Lingkungan dan Sosial, Babinsa Loli Turun Tangan Perbaiki Kuburan Warga
    NTT

    Peduli Lingkungan dan Sosial, Babinsa Loli Turun Tangan Perbaiki Kuburan Warga

    • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT — Dalam upaya mempererat hubungan dan kepedulian sosial di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat Sertu Filomeno Da Costa melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama warga Desa Sobarade, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (9/7/2025). Kegiatan komsos tersebut dilakukan sambil membantu warga dalam proses perbaikan kuburan keluarga di desa tersebut. Kehadiran […]

  • Danrem 162/WB Cek Rencana Marshaling Area Kodim 1614/Dompu

    Danrem 162/WB Cek Rencana Marshaling Area Kodim 1614/Dompu

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Komandan Korem (Danrem) 162/Wira Bhakti Brigjen TNI Moch. Sjasul Arief, S.Sos., melaksanakan kunjungan kerja ke wilayah Kodim 1614/Dompu pada Senin, 29 September 2025. Kegiatan tersebut dipusatkan di Desa Calabai, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu, dengan agenda meninjau secara langsung rencana pembangunan Marshaling Area (MA) yang akan difungsikan sebagai lokasi penampungan personel Yonif TP 875 […]

expand_less