Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Batubulan Tunjukkan Kepedulian, Cek Langsung Stok Beras Cadangan Pemerintah

Babinsa Batubulan Tunjukkan Kepedulian, Cek Langsung Stok Beras Cadangan Pemerintah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Gianyar – Sukawati, Kamis (10/7/2025)
Sebagai bentuk dukungan terhadap kelancaran program bantuan pemerintah pusat, Babinsa Desa Batubulan Koramil 1616-05/Sukawati, Koptu I Kadek Sudarmayasa, melaksanakan kegiatan pengecekan dan pemantauan langsung di Kantor Gudang Bulog Desa Batubulan, Kecamatan Sukawati. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka persiapan penyaluran Cadangan Bantuan Pangan (CBP) berupa beras kepada masyarakat kurang mampu.

Program bantuan pangan ini merupakan bagian dari kebijakan nasional untuk menjamin ketahanan pangan masyarakat yang membutuhkan. Adapun bantuan yang akan disalurkan berupa beras sebanyak 10 kg per keluarga untuk periode bulan Juni dan Juli 2025, dengan total penerima mencapai 365.500 orang se-Kabupaten Gianyar.

Dalam pelaksanaannya, bantuan beras dari Bulog pusat tersebut masih menunggu petunjuk teknis dari Dinas Ketahanan Pangan pusat untuk proses distribusi ke desa-desa. Babinsa bersama pihak terkait akan terus melakukan pengawasan dan koordinasi agar penyaluran berjalan tepat sasaran, aman, dan lancar.

Kegiatan yang dilakukan oleh Babinsa ini merupakan bentuk nyata kepedulian dan keterlibatan TNI dalam mendukung program pemerintah serta memastikan bahwa bantuan kepada masyarakat tersalurkan secara transparan dan bertanggung jawab.

Dengan sinergi antara aparat teritorial, pemerintah daerah, dan Bulog, diharapkan distribusi bantuan ini dapat segera terealisasi dan memberikan manfaat langsung kepada masyarakat penerima.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1601/Sumba Timur Hadiri Pengukuhan Paskibraka 2025 di Gedung Nasional

    Dandim 1601/Sumba Timur Hadiri Pengukuhan Paskibraka 2025 di Gedung Nasional

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 97
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E., menghadiri undangan Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Sumba Timur yang dilaksanakan di Gedung Nasional Umbu Tipuk Marisi, Kelurahan Hambala, Kec. Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Jumat (15/08/2025). Acara pengukuhan ini dipimpin langsung oleh Bupati Sumba Timur, Umbu Lili Pekuwali, ST., MT. yang […]

  • Dekatkan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 1612-02/Reok Bantu Petani Mata Air

    Dekatkan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 1612-02/Reok Bantu Petani Mata Air

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 67
    • 0Komentar

    MANGGARAI — Suasana berbeda terlihat di lahan pertanian bawang di Kelurahan Mata Air, Kecamatan Reok Barat, pada Minggu (28/9/2025). Serka Jalaludin, seorang Babinsa Koramil 1612-02/Reok, terlihat aktif mendampingi para petani dalam merawat tanaman mereka. Sejak pagi, Serka Jalaludin berinteraksi langsung dengan para petani, turun ke bedengan untuk melihat kondisi tanaman, dan berdiskusi santai tentang teknik […]

  • ‎Babinsa Wanasaba Induk Ajak Warga Waspada Cuaca Ekstrem Saat Patroli Kongkow-Kongkow

    ‎Babinsa Wanasaba Induk Ajak Warga Waspada Cuaca Ekstrem Saat Patroli Kongkow-Kongkow

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    ‎Wanasaba, Lombok Timur — Babinsa Desa Wanasaba Induk, Koptu Syamsul Hadi, melaksanakan patroli kongkow-kongkow di Dusun Biak Daya, Desa Wanasaba, Kecamatan Wanasaba, Kabupaten Lombok Timur. Sabtu(22/11/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pembinaan teritorial serta menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan. Selain mempererat silaturahmi, kegiatan tersebut juga menjadi sarana untuk menyampaikan informasi dan […]

  • Babinsa Kodim 1602-01/Ende Himbau Nelayan Desa Ondorea Jaga Kamtibmas

    Babinsa Kodim 1602-01/Ende Himbau Nelayan Desa Ondorea Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Kodim 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan monitoring di wilayah binaan Desa Ondorea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung di Pantai Puukunggu bersama para nelayan pada Minggu pagi (12/10/2025), mulai pukul 08.00 WITA hingga selesai. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memberikan himbauan kepada masyarakat nelayan agar selalu […]

  • Cegah Gangguan Kamtibmas, Babinsa Detusoko Lakukan Pemantauan di Wilayah Binaan

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Babinsa Detusoko Lakukan Pemantauan di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjalankan tugas kewilayahan serta mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Ilham, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Monitoring di Desa Wolomage, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, pada Senin pagi (25/08/2025). Kegiatan yang dimulai pada pukul 08.15 WITA ini berlangsung hingga selesai dan berjalan dengan aman dan […]

  • Babinsa Desa Rasabou Gelar Komsos, Ingatkan Warga Jaga Kondusivitas

    Babinsa Desa Rasabou Gelar Komsos, Ingatkan Warga Jaga Kondusivitas

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam rangka mempererat silaturahmi dan menjaga stabilitas keamanan wilayah binaan, Babinsa Desa Rasabou, Koramil 1614-03/Hu’u, Serda Yahya melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di Dusun Samangawa, Desa Rasabou, Minggu (31/8/2025). Dalam kesempatan tersebut, Serda Yahya mengajak masyarakat agar senantiasa menjaga persatuan serta tidak mudah terprovokasi oleh isu-isu yang belum tentu kebenarannya. Ia […]

expand_less