Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dikunjungi Dandim Klungkung, Wakil DPRD Klungkung sampaikan Sebuah Kehormatan

Dikunjungi Dandim Klungkung, Wakil DPRD Klungkung sampaikan Sebuah Kehormatan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 9 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Komandan Kodim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han didampingi Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha melaksanakan kunjungan silaturahmi di kediaman Wakil DPRD Kabupaten Klungkung, Tjokorda Gde Agung, ST di Dusun Takmung Desa Takmung,Kecamatan Banjarangkan Kabupaten Klungkung, Rabu ( 09/07/25 ).

Kehadiran pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung itupun disambut hangat oleh Tjokorda Gde Agung.

Dalam bincangnya ini, Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han menyampaikan bahwa silahturahminya ini untuk memperkenalkan diri sebagai pejabat Dandim baru di wilayah Kabupaten Klungkung.

Menurut Dandim, dalam sesama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah ( Forkopimda ) silahturahmi untuk memperkuat sinergitas menjadihal penting. Apalagi dirinya merupakan warga baru di Bumi Klungkung ini,”ungkapnya.

Selama ini sinergitas dan kerjasama diantara Kodim dan seluruh pihak, salah satunya DPRD sudah terjalin dengan baik, sehingga menjadi kewajiban dirinya untuk terus meningkatkan hubungan tersebut,”imbuhnya.

Sementara itu Wakil DPRD Kabupaten Klungkung Tjokorda Gde Agung menyampaikan terima kasih kepada Dandim Klungkung yang sudah berkenan berkunjung dan bersilahturahmi.

Malam yang luar biasa dan tentu menjadi satu kehormatan baginya, pucuk pimpinan di Kodim Klungkung berkunjung ke kediamannya,”katanya.

dikunjungi Dengan harapan yang sama, semoga kehadiran Dandim dapat memperkokoh hubungan dan kerjasama antara DPRD Kabupaten Klungkung dan Kodim agar semakin erat dan kompak kedepannya,”tutupnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1602/Ende Pastikan Dua Laga ETMC 2025 Berjalan Aman dan Kondusif

    Kodim 1602/Ende Pastikan Dua Laga ETMC 2025 Berjalan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, — Dua pertandingan El Tari Memorial Cup (ETMC) Ende 2025 yang digelar pada Kamis (27/11) berlangsung aman dan kondusif. Ribuan penonton memadati stadion dan menjadi saksi kemenangan Persena Nagekeo dan Perse Ende pada pertandingan hari itu.   Kegiatan diawali dengan apel gelar pasukan pada pukul 14.30 WITA sebagai langkah memastikan kesiapan pengamanan sebelum laga […]

  • Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Doa Bersama untuk Korban Bencana Aceh dan Sumatera

    Kodim 1613/Sumba Barat Gelar Doa Bersama untuk Korban Bencana Aceh dan Sumatera

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Kodim 1613/Sumba Barat menggelar kegiatan doa bersama sebagai bentuk rasa empati dan kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak bencana alam di wilayah Aceh dan Sumatera beberapa hari lalu. Doa bersama ini dilaksanakan di Makodim 1613/Sumba Barat, Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, pada Rabu (03/12/2025). Kegiatan tersebut dipimpin oleh tokoh agama […]

  • Gotong Royong Babinsa dan Warga Desa Laihau Siapkan Lahan Kantor Koperasi

    Gotong Royong Babinsa dan Warga Desa Laihau Siapkan Lahan Kantor Koperasi

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 01/Lewa Kodim 1601/Sumba Timur, Praka Stepanus Dappa Taka bersama Kepala Desa, Ketua KDKMP, pengurus serta masyarakat melaksanakan kegiatan pembersihan lahan untuk pembangunan Kantor Koperasi Merah Putih di Desa Laihau, Kecamatan Lewa Tidahu, Kabupaten Sumba Timur, Senin (17/11/2025).   Kegiatan gotong royong tersebut merupakan langkah awal dalam upaya mendukung pembangunan […]

  • Piket Koramil 1627-02 Pantai Baru Monitoring Keberangkatan KMP Garda Maritim 3 ke Kupang

    Piket Koramil 1627-02 Pantai Baru Monitoring Keberangkatan KMP Garda Maritim 3 ke Kupang

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Pantai Baru, Rote Ndao – Personel Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan monitoring keberangkatan kapal penyeberangan di Pelabuhan Pantai Baru, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Jumat (26/12/2025) pagi. Kegiatan tersebut dilakukan sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial dan pengawasan wilayah pesisir guna memastikan keamanan serta kelancaran aktivitas transportasi laut. Piket Koramil 1627-02/Pantai Baru […]

  • ‎Koramil 1607-03/Ropang Dukung Percepatan Pencegahan Stunting di Kecamatan Lenangguar

    ‎Koramil 1607-03/Ropang Dukung Percepatan Pencegahan Stunting di Kecamatan Lenangguar

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    ‎NTB, Sumbawa — Dalam rangka mendukung program pemerintah daerah dalam percepatan penurunan angka stunting, pada Selasa, 28 Oktober 2025, bertempat di Aula Kantor Kecamatan Lenangguar, telah dilaksanakan kegiatan Rembuk Stunting Kecamatan Lenangguar Tahun 2025 dengan tema “Melalui Konferensi Pencegahan Stunting, Kita Wujudkan Sumber Daya Manusia yang Unggul Menuju Indonesia Maju.” ‎ ‎Kegiatan tersebut dihadiri oleh […]

  • Peran Aktif Tokoh Pemuda dan Tokoh Agama Dukung Keamanan Desa Kowo

    Peran Aktif Tokoh Pemuda dan Tokoh Agama Dukung Keamanan Desa Kowo

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 47
    • 0Komentar

    Bima _ Pada hari Sabtu, tanggal 18 Oktober 2025, Sertu Sahfundi Babinsa Desa Kowo beserta satu anggota Koramil melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling guna memantau situasi di wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Patroli ini bertujuan untuk mengantisipasi perkembangan situasi yang mungkin terjadi serta meningkatkan rasa aman di lingkungan masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, hadir sejumlah pihak […]

expand_less